Matamata.com - Banyak artis yang menggunakan wig atau rambut palsu demi menyempurnakan penampilannya. Bahkan diantara mereka wig sudah menjadi salah satu ciri khasnya.
Nah, ada 5 artis yang identik memakai rambut palsu setiap kali tampil di depan publik. Siapa saja? Yuk kepoin!
1. Jenita Janet
Baca Juga:
5 Drama Lee Seung Gi yang Lagi Ultah, Mouse Bikin Merinding
Jenita Janet dikenal sebagai pedangdut yang kerap tampil nyentrik di layar kaca. Penyanyi yang mengawali kariernya sebagai personel grup Duo Racun ini punya ciri khas selalu tampil menggunakan rambut palsu alias wig yang senada dengan pakaiannya.
Pemilik nama Jeni Juliana itu mengatakan bahwa rambutnya sangat tipis, sehingga membuatnya kurang percaya diri. Namun ia juga sering pakai rambut palsu agar memiliki ciri khas. Namun belakangan Jenita Janet sudah jarang pakai wig saat tampil.
2. Lucinta Luna
Baca Juga:
10 Fakta Song Jia, Peserta Single's Inferno yang Sejak SMA Sudah Oplas
Lucinta Luna juga suka tampil mengenakan rambut palsu. Pemilik nama Ayluna Putri itu bahkan memakai wig saat melakukan aktivitas sehari-hari. Rambut palsunya kadang panjang, tapi juga beberapa kali pendek.
Namun ada kejadian lucu yang berhubungan dengan rambut palsunya. Saat bermain games di acara Pesbukers, Lucinta Luna tampak jatuh tersungkur ke lantai. Ketika jatuh, wignya lepas dan memperlihatkan rambut aslinya. Namun Lucinta Luna tetap pede.
Baca Juga:
Dikatai Mirip Janda, Mayang Ungkap Nangis Tak Curhat ke Doddy Sudrajat
Pedangdut Inul Daratista juga tidak pernah absen mengenakan rambut palsu. Penampilannya di televisi selalu tampak berbeda tergantung gaya rambut palsu yang dikenakannya. Inul bahkan tidak menyembunyikan fakta bahwa ia tampil mengenakan wig.
Karena sering pakai rambut palsu, Inul Daratista punya banyak koleksi wig. Pedangdut yang terkenal dengan Goyang Ngebor ini memang sangat menjaga penampilan di depan publik, dan memakai rambut palsu membuatnya semakin percaya diri.
4. Titi DJ
Baca Juga:
Kelihatan Mewah pas Dipakai, Harga Baju Unik Fuji Ternyata Murah Banget
Selain Inul Daratista, Titi DJ juga sering memakai rambut palsu saat tampil di atas panggung. Salah satu Diva Tanah Air ini menggunakan wig untuk memberikan ciri khas tersendiri saat memamerkan kemampuan vokal di setiap penampilannya.
Namun ada alasan lain yang membuat Titi DJ sering pakai rambut palsu saat manggung. Titi rupanya banyak berkeringat sehingga membuat rambutnya basah dan lepek. Untuk mengakalinya, ia memakai wig karena bisa meredam keringatnya.
5. Ade Jigo
Bukan hanya artis wanita saja yang sering mengenakan rambut palsu. Komedian Ade Dora atau Ade Jigo juga sering pakai wig, lho. Alasannya karena ia ingin memiliki identitas sendiri dengan menggunakan rambut palsunya.
Setiap kali tampil di depan publik, mantan personel Teamlo itu mengenakan rambut palsu dengan gaya bob. Karena itulah ia mendapatkan julukan "Dora," karena penampilannya dengan rambut palsu mirip sekali dengan karakter utama dalam kartun Dora The Explorer tersebut.
Deretan artis di atas memang terlihat lebih memesona dengan rambut palsu. Namun bukan berarti penampilan mereka dengan rambut asli tidak menarik. Setuju?
Berita Terkait
-
Mantan OB Inul Daratista Didakwa Melakukan Pencurian di Pengadilan Negeri Jakarta Utara
-
Kalina Oktarani Tanggapi Fatwa MUI soal Larangan Ucapkan Selamat Hari Raya Agama Lain: Anakku Katolik...
-
Lebaran Idul Adha 2024, Inul Daratista Siapkan 4 Ekor Sapi Kurban Gemuk-gemuk
-
Makan Sembarangan Di Kampung Halaman, Inul Daratista Langsung Sakit
-
Ngeri! Inul Daratista Pernah Muntah Darah, Begini Kejadian Mistisnya
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas