
Matamata.com - Komedian Imam Darto terang-terangan menegaskan ogah selingkuh dari sang istri, Tika Hendarto.
Pasalnya, Imam Darto mengaku takut jatuh miskin jikalau bermain serong dalam rumah tangganya dengan Tika Hendarto.
"Jadi, buat para suami-suami ya, saya ini tidak selingkuh bukan karena takut gimana-gimana. Saya takut miskin," ujar Imam Darto ditilik dari YouTube Orami Entertainment pada Kamis (19/5/2022).
Baca Juga:
5 Film Terbaik Nawazuddin Siddiqui yang Lagi Ultah ke-48, Ada The Lunchbox

Menurut Imam Darto, perselingkuhan bisa membuat ekonomi seorang pria berantakan.
"Selingkuh itu memiskinkan loh," sambungnya.
Pasalnya, mantan presenter "The Comment" ini menilai biaya yang dikeluarkan berlipat ganda untuk membiayai lebih dari satu perempuan
Baca Juga:
7 Potret Rumah Arie Kriting di Kampung Halaman, Luas dan Terasa Nyaman
"Satu minta tas harganya puluhan juta, kalau dua ya berarti dikali dua," tuturnya.
Dengan demikian, Imam Darto mengungkap usaha seorang pria mencari uang harus lebih keras.
"Satu aja udah ribet banget ngurusinnya, apalagi dua, tiga," ucapnya.
Baca Juga:
Kim Sae Ron Menyesali Kasus Nyetir Sambil Mabuk, Berniat Hengkang dari Drama Terbaru
Oleh karena itu, alih-alih takut dosa, Imam Darto justru takut miskin jika menyelingkuhi Tika Hendarto.
"Saya tuh bukan takut dosa, takut miskin loh," pungkasnya.
Baca Juga:
Tommy Kurniawan Terjeblos ke Got, Dapat 14 Jahitan di Bagian Dagu
Berita Terkait
-
Ridwan Kamil Bantah Selingkuh dengan Model Seksi Lisa Mariana
-
Heboh! Lisa Mariana Ngaku Selingkuh dan Punya Anak dengan Ridwan Kamil
-
Ingin Tampil Keren, Presenter Imam Darto Kenakan Celana Momotaro Jeans
-
Akui Jalan ke Bangkok Bersama Anji, Juliette Angela Minta Masalah itu tak Perlu Diperbesar: Murni Profesional
-
Sexy Goath Ngaku Diintimidasi Kakak Anji Usai Bongkar Dugaan Perselingkuhan, Pengacara Bakal Proses Hukum
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hakim Resmi Kabulkan Perceraian Baim Wong dan Paula Verhoeven setelah Mediasi Gagal
-
Ayu Ting Ting Bagikan Momen Liburan di Jepang, Banyak Spot Menarik Dikunjungi
-
Terungkap di Sidang Cerai Baim Wong & Paula Verhoeven: Proses Damai, Hak Asuh Anak Jadi Sorotan
-
Titiek Puspa Wariskan Peninggalan Tak Ternilai untuk Inul Daratista
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati