Matamata.com - Ria Ricis menyiapkan kejutan hingga kado spesial untuk suaminya, Teuku Ryan yang berulang tahun ke-28 pada 4 Oktober 2022.
Surprise bertubi-tubi terlihat diberikan Ricis untuk menyenangkan suaminya. Selain hal-hal menyenangkan, Ricis juga memberikan surprise tak terduga untuk Ryan.
Meski mengaku senang, Ryan tetap tak bisa menutupi wajahnya yang ketakutan saat tahu diajak dinner di lounge in the sky sambil menikmati pemandangan malam Ibu Kota Jakarta.
Baca Juga:
Atta Halilintar Sebut Berkah Rezeki Ada Pada Istri, Netizen Singgung Lesti Kejora
Biar nggak penasaran, yuk kepoin deretan momen ultah ke-28 Teuku Ryan yang sudah Matamata.com rangkum di bawah ini.
1. Ini adalah ulang tahun pertama Teuku Ryan sebagai suami Ricis dan kini sudah berstatus sebagai papa untuk Baby Moana.
2. Ricis pun menyiapkan surprise dengan mendatangi lokasi syuting Teuku Ryan bersama Baby Moana.
3. Terlebih dahulu Ricis ngeprank Teuku Ryan dengan pura-pura ngambek karena suami pulang telat padahal sedang ulang tahun. Terdengar Ryan sangat nggak enak hati dan minta maaf sekaligus membujuk agar istrinya tak marah.
4. Baby Moana begitu menggemaskan dan anteng saat diajak ibunya untuk memberikan kejutan ulang tahun pada papanya.
5. Teuku Ryan benar-benar kaget mendapat kejutan ulang tahun dari Ricis dan Baby Moana yang ternyata sudah ada di lokasi syutingnya. Dia kemudian tersenyum bahagia karena dua perempuan kesayangannya sudah memberikan kejutan spesial.
Baca Juga:
Sahrul Gunawan Ngaku Ditolak Ayu Ting Ting, Netizen: Kenapa Raffi Ahmad Salting?
6. Sebagai simbolis, Ryan dibantu Ricis untuk memotong kue ultah yang sudah disiapkan.
7. Ricis juga memberikan kado yang diidam-idamkan Teuku Ryan yakni jam tangan. Kadonya pun langsung dipakai.
8. Belum selesai, Ricis memberikan kejutan selanjutnya untuk suaminya. Mata Ryan pun ditutup saat akan ke lokasi kejutan itu.
Baca Juga:
10 Film yang Diadaptasi dari Sinetron, Terbaru Noktah Merah Perkawinan
9. Ria tak menduga kalau bakal diajak dinner dari ketinggian beberapa meter di sebuah restoran yang sedang viral karena menyediakan meja makan di atas langit.
10. Takut ketinggian, Teuku Ryan yang sampai gemetar dan panik. Dia pun sampai tak melepaskan tangannya untuk berpegangan pada istrinya. Menurut Ricis, suaminya hampir mau nangis karena kejutan tersebut.
Nah, itu tadi deretan momen ultah ke-28 Teuku Ryan yang mendapatkan banyak kejutan tak terduga dari Ria Ricis. Gimana menurutmu?
Berita Terkait
-
Ancam Culik Wartawan, Bodyguard Atta Halilintar Dilaporkan ke Polisi
-
Jujur! Syifa Hadju Menyukai Teuku Ryan: Saya yang Ajarkan Dia Pakai Softlens
-
Pergi Haji Usai Resmi Menjanda, Ria Ricis Berdoa Didekatkan Dengan Orang Baik
-
Sakit Hati Dipecat, Mantan Security Colong Video Ria Ricis Berbaju Minim dan Rekaman CCTV
-
Pelaku Pemerasan Ria Ricis Ditangkap, Terancam Pidana 8 Tahun Penjara dan Denda Rp2 Miliar
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas