Matamata.com - Tasya Farasya termasuk artis yang ogah memamerkan wajah anak di media sosial. Beauty vlogger itu masih konsisten menyembunyikan wajah anak pertamanya yang bernama Maryam atau akrab disapa Ayang.
Bahkan teman sesama artis mengaku tak sering melihat wajah asli anak Tasya Farasya. Salah satunya adalah Ashanty yang takjub ketika akhirnya bisa melihat wajah Ayang untuk pertama kalinya.
Dihimpun dari laman Hops.id---Jaringan Suara.com, pada kesempatan kali itu ternyata Ashanty melakukan tour rumah mewah Tasya hingga kemudian menanyakan prihal siapa nama dari putri pertama Tasya Farasya.
"Lo berarti Tasya baby yang pertama namanya siapa?," Tanya Ashanty.
Menjawab pertanyaan tersebut Tasya Farasya langsung memberi tahu siapa sebenarnya nama asli putrinya.
"Namanya Maryam tapi dipanggilnya Ayang sih," jawab Tasya Farasya.
Baca Juga:
Masuk STM yang isinya Cowok Semua, Lucinta Luna Tetap Ingin Wujudkan Cita-cita Jadi Perempuan Cantik
Berita Terkait
-
Diduga Cueki Mamah Dedeh saat Tedhak Siten, Keluarga The Hermansyah Tuai Pro Kontra
-
Ashanty Disebut Curi 'Posisi' Aurel Hermansyah di Tedhak Siten Azura, Netizen Kesal: Please Deh Ngalah Bentar
-
Ulang Tahun ke-4, Anak Tasya Farasya Dandan ala Princess Elsa Gemas Banget
-
Bangga Pamer Foto Bareng Anang dan Dua Anaknya, Ashanty Malah Dicibir: Gegara Selalu Diganggu Anak Sambung?
-
Setelah 4 Tahun Berpacaran, Akhirnya Azriel Hermansyah Lamar Sarah Menzel
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas