Matamata.com - Nama Happy Asmara belakangan ini masih santer menjadi sorotan publik. Lantaran namanya kerap dikait-kaitkan usai Denny Caknan dan Bella Bonita melangsungkan pernikahan mereka.
Terbaru, beredar video saat Happy Asmara menyinggung soal pernikahan. Siapa sangka hal ini malah membuat publik berasumsi bahwa sang pedangdut bakalan nyusul sang mantan untuk menikah.
Melalui unggahan akun Instagram @lambe_turah itu. Pelantun lagu Rungkad membahas mengenai hal-hal tentang pernikahan.
"Kalau pernikahan impian aku itu nomor satu pastikan calonnya ada. Yang kedua, baju nikahnya juga ada. Kan nggak mungkin nikah nggak ada baju nikahnya," tutur Happy Asmara.
Selain itu, Happy Asmara bahkan sudah mengidam-idamkan suasana pernikahannya nanti. Ia mengatakan ingin di pernikahannnya nanti bisa menyetel lagu dangdut.
"Ada dananya, ada dekorasinya. terus yang penting satu mas, harus ada dangdutannya," ungkap Happy Asmara.
Saat host yang mewawancarai Happy Asmara bertanya apakah ia siap menikah jika ada orang yang membiayainya, pelantun Rungkad itu langsung mengiyakan.
"Ayo sekarang berangkat," sahut Happy Asmara.
Berita Terkait
-
Jadi Putri Keraton, Happy Asmara Mencintai Anak Tukang Sapu: Menyalahi Aturan
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Baru Nikah, Gilga Sahid Ingin Segera Punya Anak dari Happy Asmara
-
Fakta! Happy Asmara Dulu Benci Banget ke Gilga Sahid
-
Sudah Urus Surat Nikah, Gilga Sahid dan Happy Asmara Segera Naik Pelaminan
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas