Setelahnya Inara kembali menyalimkan satu perempuan lain dan menyapa seorang laki-laki tanpa mau berjabat tangan.
Momen tersebut kemudian menarik perhatian warganet. Mereka memuji sikap santun Inara meskipun tengah dipojokkan oleh keluarga suaminya itu. Mereka juga kagum dengan keikhlasan hati perempuan itu yang tetap mau menjaga silaturahmi meski disakiti.
"Itu namanya beradab, berakhlak, berkelas," tulis akun @linda***.
"Akhlaknya ada Inara, salut. Patut dicontoh," ujar akun @elva***.
"Good Inara!! Dijelekkin kayak gimanapun tetap sloow, tetap baik. Contoh nyata dari 'jangan ikutan jahat walau udah dijahatin' yaa," kata akun @nisi***. (Tiara Rosana)
Berita Terkait
-
Gaya Bicara Inara Rusli Ngomong Tentang Korban KDRT di Era Toxic Patriarki Disorot, Bak Menteri Pemberdayaan Perempuan
-
Ruben Onsu Asik di Korea bareng Inara Rusli, Plan Cerai Kian Mangkir: Kasian Sarwendah-Onyo jadi Kambing Hitam
-
Virgoun Ketahuan Bohong, Ternyata Bukan Pertama Kali Pakai Narkoba, Ini Kata Polisi
-
Tak Cuma Minta Maaf, Virgoun Janjikan Hal Ini Usai Tertangkap Kasus Narkoba
-
Nyabu Biar Kurus, Dalih Virgoun Icip Narkoba Bikin Ngakak: Dietlah Bukan Makan Narkoboy!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar