Sabtu, 11 Januari 2025
Yohanes Endra | MataMata.com Jum'at, 31 Desember 2021 | 19:00 WIB
Loading ...
Failed to load data.

Matamata.com - Pengalaman berbeda didapatkan Anggun C Sasmi saat merayakan Natal di tahun 2021. Ia berkesempatan untuk bernyanyi untuk pembukaan pagelaran musik Concerto di Natale di Vatikan.

Pada kesempatan tersebut, Anggun menyanyikan lagu "Silent Night" dalam versi Bahasa Indonesia di hadapan publik Vatikan. Ia pun berkesempatan bertemu Paus Fransiskus.

Simak selengkapnya lewat video di atas.

Baca Juga:
Anggun C Sasmi Bertemu Paus Fransiskus, Cara Jabat Tangan Disorot