Senin, 23 Desember 2024
Yohanes Endra | MataMata.com Kamis, 27 April 2023 | 19:31 WIB

Matamata.com - Kepolosan Gala Sky selalu menjadi sorotan dan kali ini putra mendiang Vanessa Angel dan Bibi Andriansyah, tiba-tiba memanggil sang ayah.

Melalui video diunggah di akun TikTok @gustaf21, dikutip Rabu (19/4/2023), terlihat saat itu Gala Sky yang tengah bermain di atas karpet.

"Split dong Gal," kata perekam video.

Baca Juga:
Gala Sky Ditanya soal Zebra, Langsung Ingat Vanessa Angel: Kan Lihat di Mobil Mami

Mendengar itu langsung Gala Sky merespons dengan polosnya.

"Papi lihat Gala!" katanya sambil beraksi gaya kayang.

Tidak lama kemudian, Gala Sky langsung menunjuk ke arah foto keluarga yang ada sang ayah di sana.

Baca Juga:
Haji Faisal Terseret Kasus Trading Bayu Walker, Doddy Sudrajat Siap Ambil Gala Sky?

Tidak sedikit netizen merinding mellihat kepolosan Gala Sky ini.

Simak selengkapnya lewat video di atas!

Baca Juga:
Donasi Rumah Gala Sky Diributin, Haji Faisal Ngegas: Kalau Diminta Ya Kami Jual, Pusing Amat!