Matamata.com - Kesehatan Jisoo BLACKPINK mengkhawatirkan BLINK. Dalam foto yang dirilis setelah sekian lama, Jisoo memiliki benjolan di lehernya.
Banyak yang menduga bahwa Jisoo sakit parah. Bahkan, bintang Korea Selatan Snowdrop dikatakan telah menjalani operasi juga.
Mengenai benjolan di leher Jisoo, agensinya YG Entertainment menegaskan bahwa tidak perlu khawatir dengan kondisi Jisoo.
YG ENTERTAINMENT mengatakan,"Jisoo saat ini sedang menjalani tur dunia dengan baik. Tidak ada yang salah dengan kesehatannya," klaimnya.
BLACKPINK saat ini sedang menjalani tur dunia. Lisa, Jenny, Rose dan Jisoo sedang mempromosikan album terbaru mereka Born Pink dalam konser multi negara bertajuk BORN PINK: World Tour.
Tur pertama akan berlangsung 15-16 Oktober 2022 di Seoul sebelum melakukan perjalanan ke AS dan Kanada untuk 10 pertunjukan di tujuh negara bagian yang berbeda.
BLACKPINK kemudian akan terbang ke Eropa dan menggelar konser di sana mulai November hingga Desember 2022. Setelah itu, mereka berencana menggelar konser di Asia, termasuk Indonesia, pada 2023.
Namun, nasib konser BLACKPINK di Jakarta saat ini masih belum jelas. Pasalnya, GBK yang semula seharusnya menjadi tempat konser akan menjadi tempat penyelenggaraan Piala Dunia U-20 2023.
Berita Terkait
-
Terungkap! Jennie BLACKPINK Dituding Punya Video Syur dengan Pewaris BMW
-
Penampakan Rumah Mewah Lisa BLACKPINK Seharga Rp63 Miliar di Beverly Hills, Amerika Serikat
-
Wow! Lisa BLACKPINK Beli Rumah Mewah di Beverly Hills AS, Seharga Rp64 Miliar
-
Keren! Angga Yunanda Punya Cerita di Balik Keakrabannya dengan Lisa BLACKPINK
-
Setelah Foto Bareng Lisa, Annga Yunanda Kenang Momen Nonton Konser BLACKPINK
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
Ultah Anak Pertama Nikita Willy Dimeriahkan dengan Sunatan Massal: Berbagi Kebahagiaan Lewat Aksi Sosial
-
Lee Min Ho Pamer Gaya Santai Nikmati Pizza dan Ayam Goreng: Apa Itu Seblak?
-
Ketagihan Makan Piscok dan Nasi Padang, Lucas Wong Janji Bakal Balik Lagi ke Indonesia
-
Serba-serbi Keseruan Fancon Perdana Lucas Wong di Jakarta, dari Perform yang Emosional Hingga Main Kelereng
-
Cha Young Joo, Istri Shin Tae Yong Bikin Gemes Meski Sudah Punya 3 Anak, Kayak ABG!