Matamata.com - Kamu penikmat musik Indonesia pasti sudah tidak asing dengan nama Sheryl Sheinafia.
Gadis 22 tahun ini memang mulai dikenal publik setelah menjadi host Breakout NET. TV bersama Boy William.
Sheryl ini bukan hanya penyanyi, ia juga jago membawa acara, dan bahkan ikut terjun ke dunia perfilman lho.
Berikut tim MataMata merangkum potret perjalanan karir Sheryl Sheinafia, yuk disimak,
1. “If you come tomorrow… Kamu gaul banget. Kaya anak di foto ini. HAHAHA” tulis Sheryl di akun Twitternya bersama foto kecilnya ini
2. Sheryl memang identik dengan gitarnya yang selalu ia bawa di setiap penampilannya. Keren kan?
3. Bersama Boy William, partner hostnya di Breakout NET. TV nih
4. Berselfie bersama Raditya Dika. Keduanya sempat bekerja bersama di film Koala Kumal, yang berhasil memperoleh 1,8 juta penonton lho
5. Kalau yang ini, Sheryl berfoto bersama Galih-nya dari film Galih dan Ratna. Di film ini, Sheryl berperan sebagai Ratna. Cocok ga?
6. Sheryl memang dikenal dengan gaya sporty nya yang keren banget deh, siapa tau bisa jadi inspirasi kamu.
7. Penampilan Sheryl yang feminim pun cantik kan? Ini foto pas di AMI Awards ni.
8. Menang di INBOX Awards, begini sumringahnya Sheryl
9. Kalau yang ini, Sheryl menang sebagai aktris pendatang baru terbaik nih, wah berprestasi juga kan.
10. Kamu jangan iri ya, Sheryl foto dipeluk sama John Mayer
11. Sayangnya, Sheryl ternyata sudah punya pacar. Jangan patah hati yaa.
MATAMATA.com/Amelia Prisilia
Berita Terkait
-
Raih Juara 1 Lomba Lari di TOSI Season 3, Sheryl Sheinafia Senang Dapat Rp10 Juta dari Nagita Slavina
-
Umi Kalsum Izinkan Boy William Dekati Ayu Ting Ting Lagi, tapi Pakai Syarat: Doain Aja Jadi Mualaf
-
Boy William Sengaja Rekam dan Posting Video Orang Tua Berkelahi di Tempat Umum Korea Selatan, Banjir Peringatan: Ini Bukan Konoha
-
Tarif Endorse Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dibongkar Pelaku UMKM
-
Pegang Tangan Ayu Ting Ting, Tatapan Boy William Disorot: Sedih Tak Terima Ditinggal Nikah?
Terpopuler
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Resmi Gabung Persija, Shayne Pattynama Jadi Pemain 'Multifungsi' Macan Kemayoran
-
Kemitraan Strategis dan Diplomasi Gaza: Saat Macron Jamu Prabowo di Istana lyse
-
Semangat Tanpa Batas: Di Usia 61 Tahun, Tatok Hardiyanto Kembali Sumbang Medali untuk Indonesia
-
Wamentrans Dorong Produk Transmigrasi Mesuji Tembus Pasar Global dan Ritel Modern
Terkini
-
6 Cara Biar Urusan Pengajuan Pinjaman Cepat Beres, Siapkan Ini Sebelum Chat CS!
-
Ultraverse Festival 2026: Konser "Connected Music" Jakarta-Surabaya-Bali Berkat XL Ultra 5G+
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru