Matamata.com - Janda komedian Aming Sugandhi, Evelyn Nada Anjani, membuat publik terpukau setelah menjalani make over di tangan Ivan Gunawan.
Melalui tangan dinginnya, Ivan Gunawan menyulap sosok Evelyn yang tadinya tomboi menjadi feminin, cantik dan sungguh memesona.
Transformasi Evelyn dilakukan Ivan Gunawan ketika menjadi bintang tamu dalam acara Kilau DMD pada Selasa (30/5/2018) malam.
Terbukti dengan hasil make over Ivan Gunawan, yang langsung menghilangkan penampilan tomboi Evelyn.
Riasan wajah Evelin dibuat lebih tebal, alisnya dipertegas dengan pensil alis, bibirnya pun diolesi gincu yang tebal namun tidak menor.
Rambut yang tadinya sangat pendek alias cepak, Ivan Gunawan pakaian wig panjang. Berguna untuk memaksimalkan tampilan Evelin menjadi wanita anggun.
Semakin anggun ketika Evelin mengenakan dress merah dengan bagian pundak dibiarkan terbuka.
Ivan Gunawan menyembunyikan tato di pundak Evelin menggunakan make up, sehingga terkesan rapi dan tampak lebih mulus.
Evelyn memang cantik. Hal ini terlihat dari foto-fotonya dalam berbagai kesempatan di akun jejaring sosial @evelinnadaanjani.
Berikut 5 bukti kecantikan Evelyn seperti dirangkum dari Instagram @evelinnadaanjani:
1. Cantik dengan rambut pirang
2. Make up tipis, bercengkarama dengan peliharaan
3. Tampil Anggun mengenakan hijab putih
4. Pakai mukena, make up tipis, fix ini menawan
5. Hasil make over Ivan Gunawan, duh pangling
Berita Terkait
-
Ariel Tatum Tak Tertarik Buat Konten Eksklusif di Instagram, Ini Alasannya
-
Beredar Video Jordi Onsu Bilang Jijik, Benarkah Ditujukan ke Betrand Peto? Simak Faktanya!
-
Diduga Alami Depresi, Sandra Dewi Tiba-tiba Lakukan Hal yang Dianggap Kurang Elok dan Tak Pantas
-
Baca Buku Karya Penulis Israel, Zara Diperingatkan Netizen: Bikin Sesat, Kudu Kuat Iman!
-
Lily Anak Adopsi Raffi Ahmad dan Nagita Punya Akun Penggemar di Instagram, Segini Jumlah Followernya
Terpopuler
-
Puan Maharani Tegaskan APBN 2026 Bukan Sekadar Angka: Fokus Lapangan Kerja dan Daya Beli
-
Tak Gentar Hadapi Fans Garuda, John Herdman: Tekanan adalah Anugerah, Bukan Kutukan
-
Lebih Pilih Garuda daripada Jamaika, John Herdman: Indonesia Punya Visi dan Suporter Luar Biasa!
-
Spesifikasi Kapal Induk Giuseppe Garibaldi yang Akan Diakuisisi TNI AL dari Italia
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan