Matamata.com - Mantan artis cilik Amel Carla baru saja ngerayain ulang tahunnya yang ke-17 tahun lho.
Meski berulang tahun pada 25 Juli 2018 yang lalu, namun Amel Carla baru saja mengadakan perayaan ulang tahunnya.
Amel merayakan ulang tahunnya, pada Minggu (29/7/2018) di sebuah hotel dengan tema tahun 1920.
Dekorasi vintage ala 1920 dengan warna hitam dan emas menambah kesan mewah dalam ulang tahun Amel Carla.
Tak hanya dekorasi, namun Amel Carla hingga tamu undangan juga dianjurkan untuk mengenakan dresscode yang sesuai dengan tema ulang tahun yang Amel Carla usung.
Kira-kira seberapa mewah ya perayaan ulang tahun Amel Carla? Yuk intip di sini.
1. Amel Carla nampak mengenakan dres bertema The Great Gatsby yang vintage abis.
2. Tissa Biani dan Hanggini juga nampak hadir dalam perayaan ulang tahun Amel Carla.
3. Ada Salshabilla dan satu teman manajemen artisnya.
4. Amel Carla juga memberikan topeng untuk setiap tamu undangan pesta ulang tahunnya.
5. Kue ulang tahun yang nggak kalah mewah.
6. Begini makeup bold untuk ulang tahun Amel Carla.
7. Pasangan Maxime Bouttier dan Prilly Latuconsina juga nampak hadir dalam perayaan ulang tahun Amel Carla.
Tag
Berita Terkait
-
Amel Carla Bikin Pangling di Pernikahan Sang Kakak: Cantik Banget!
-
Amel Carla Pakai Kebaya Manglingi Banget, Dibilang Mirip Krisdayanti sampai Angela Gilsha
-
Amel Carla Beberkan Alasan Diet Ketat hingga Berhasil Turun 13 Kilogram: Sebenarnya Aku Pede Aja
-
7 Potret Amel Carla di Nikahan Kakak, Tampil Anggun Pakai Kebaya
-
10 Potret Terbaru Amel Carla usai Berat Badan Turun 13 Kg, Bikin Pangling dan Makin Cantik
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya