Matamata.com - Datang ke kondangan memang paling asik kalau sama pasangan, supaya bapernya barengan, kodenya sampai tanpa halangan. Setuju, nggak?
Sama seperti pasangan selebriti ini, mereka datang dengan outfit kondangan yang serasi. Outfit pasangan selebriti saat kondangan ini bisa kalian jadikan referensi juga.
Yuk, bareng Matamata.com simak gaya selebriti ini saat hadiri kondangan bareng pasangannya.
Baca Juga:
So Sweet, 4 Seleb Indonesia Ini Menikah dengan Atlet
1. Febby Rastanty dan kekasihnya memakai outfit casual dengan sentuhan batik.
2. Perpaduan jas hitam dan setelan kebaya modern ala Hito Caesar dan Felicya Angelista ini juga oke banget. Terkesan santai.
3. Oufit kondangan ala Irish Bella dan Giorgino Abraham ini perpaduan modern dan tradisional. Keren juga.
Baca Juga:
Raih Medali Emas, Ini 7 Potret Pasangan Atlet Silat Iqbal & Sarah
4. Kalau kalian suka outfit kondangan yang lebih formal, seperti Syahnaz Sadiqah dan Jeje Govinda ini bisa kalian coba.
5. Seperti biasa, Raisa Andriana selalu tampil anggun dan Hamish Daud tampil elegan. Kalau pakai outfit seperti mereka ke kondangan, siap-siap banyak mata tertuju padamu.
Berita Terkait
-
Anak Belajar Puasa, Irish Bella Merasa Ramadan 2025 Begitu Spesial
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Febby Rastanty Pernah Alami Perjuangan Luar Biasa Lepas dari Toxic Relationship dan Cowok Red Flag!
-
Totalitas Febby Rastanty di Film Wanita Ahli Neraka: Dari Adegan Berat hingga Latihan Jadi Istri yang Baik
-
Wow! Raisa Bakal Duet dengan Raja Dangdut Rhoma Irama: Lihat Kejutannya Seperti Apa?
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Selena Gomez dan Benny Blanco Rilis Album Kolaborasi 'I Said I Love You First'
-
Langkah-Langkah Membuat Website Game yang Menghasilkan Uang
-
Elsa Japasal Merilis Single Debut Penuh Emosional di Lagu Berjudul 'Pernah Dicinta'
-
Maia Estianty Ditekan Isu Negatif soal Perceraian: Saya Yakin Anak Saya Tahu yang Terbaik untuk Ibunya
-
Vadesta Meminta Doa Restu Untuk Cinta Masa Depan dalam Single Terbaru 'Anagata'