Matamata.com - Nggak terasa sudah 2 tahun usia pernikahan Stefan William dan Celine Evangelista. Tepat pada Sabtu (10/11/2018) lalu, dua sejoli itu baru saja merayakan ultah pernikahan yang kedua.
Stefan William dan Celine Evangelista menikah di Brancha Balangan, Bali, 10 November 2016 silam. Pasangan yang terpaut usia 1 tahun itu telah dikaruniai seorang putra yang diberi nama Lucio Otthild William atau akrab disapa baby Cio.
Di hari ultah pernikahnnya bersama Celine, Stefan menyiapkan kejutan yang romantis lho. Kira-kira apa kejutannya?
Yuk, cekidot! Jangan pada baper, ya.
1. Stefan William memberikan kejutan makan malam romantis untuk istrinya di hari anniversary pernikahan mereka yang kedua. Lewat akun Instagramnya, Stefan William menulis, ''Akhirnya berhasil bikin surprise untuk @celine_evangelista heehe! Happy 2nd Anniversary.''
2. Stefan juga menyiapkan dua buket bunga cantik untuk Celine Evangelista di momen spesial itu. Tapi bunganya kalah cantik dengan senyum Celine, nih.
3. Sejak menikah, dua sejoli ini memang makin lengket aja. Apalagi sejak keduanya dikaruniai baby Cio 9 Oktober 2017 lalu.
4. Perayaan wedding anniversary Stefan William dan Celine Evangelista digelar di salah satu hotel ternama di kawasan Bandung.
5. Dekorasi lokasi acara dipenuhi balon warna pink dan pernak-pernik lucu lainnya. Sejumlah kerabat dan sahabat ikut membantu suksesnya pesta kejutan ultah pernikahan Stefan William.
Happy anniversary Stefan William dan Celine Evangelista.
Tag
Berita Terkait
-
Celine Evangelista Merasa Dijebak di Film 'Penunggu Rumah Buto Ijo'
-
Pelajari Budaya Jawa, Celine Evangelista jadi Sinden di Film 'Danyang Wingit Jumat Kliwon'
-
Sudah Berhijrah! Celine Evangelista Sempat Ragu Tayangkan Film 'Danyang Wingit Jumat Kliwon'
-
Stefan Willliam Puji Akting Denira Wiraguna di Sinetron 'Bukan Karena Tak Cinta'
-
Perkuat Sinetron 'Cinta di Ujung Sajadah' Stefan William Bikin Menarik Alur Cerita
Terpopuler
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya