Matamata.com - Baru-baru ini netizen dibuat patah hati dengan kabar perceraian Gading Marten dan Gisella Anastasia. Bagaimana tidak, hubungan yang sudah terjalin selama lima tahun itu terlihat baik-baik saja.
Gading Marten dan Gisella Anastasia masih menunjukkan kemesraannya. Mereka juga masih menunjukkan kekompakan merawat anak semata wayangnya Gempita Nora Marten.
Hingga berita ini dibuat belum ada yang tahu mengenai alasan Gisella Anastasia menggugat cerai Gading Marten. Keduanya pun juga sudah membuat klarifikasi jika perceraian ini benar adanya dan meminta agar publik mau mengerti.
Terlepas dari perceraian yang mereka buat, Gading Marten dan Gisella Anastasia adalah orangtua yang hebat. Apalagi sosok Gading Marten, sebagai seorang ayah ia sangat dekat dengan anaknya Gempita Nora Marten.
Nggak percaya? Ini tujuh bukti jika Gading Marten adalah ayah yang super perhatian;
1. Main-main di rumah bersama Gempi, bangun tidur ya?
2. Bacain dongen sebelum tidur, sampai hafal ceritanya.
3. Sayangnya Gempi sama papa.
4. Selain Gisel, Gading Marten juga kerap temani Gempi di acara sekolahnya.
5. Anak perempuan dan papa yang kompak.
6. Ekspresinya bisa kompak gitu ya.
7. Saking perhatiannya Gading Marten, Gempi tak kuasa mengatakan kalimat menyentuh ini.
Berita Terkait
-
Beri Hadiah Ratusan Juta, Raffi Ahmad dan Nagita Gandeng Legenda Sepak Bola Italia di 'Padel Wars'
-
Nicholas Saputra Mendadak jadi Penyanyi di Film 'Musikal Siapa Dia'
-
Cinta Brian Bongkar Ketulusan Hubungan dengan Gisella Anastasia: Saya Enggak Main-Main
-
Roy Marten Angkat Suara tentang Kedekatan Gisel dan Cinta Brian, Sosok Aktor Muda yang Kini Jadi Sorotan
-
Gisel dan Cinta Brian Kian Dekat, Terpampang Mesra Saat Kondangan Bersama: Warganet Heboh Soal Usia & Status Hubungan
Terpopuler
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
-
Adegan Ciuman, Fajar Sadboy Bikin Salfok Marsha Aruan di Web Series 'Yang Penting Ada Cinta'
-
Mentan Amran Pastikan Pemulihan Sawah di Aceh Gunakan Skema Padat Karya
-
Menlu Iran Ingatkan Trump: Fasilitas Bisa Hancur, Tapi Teknologi Tak Bisa Dibom
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya