Matamata.com - Penggemar sinetron Kiamat Sudah Dekat? Pasti nggak asing dengan sosok Andre Taulany. Sepak terjangnya di dunia tanah air ini tak bisa diragukan lagi.
Sukses bermain sinetron dan menjadi vokalis band Stinky, kini Andre Taulany banting stir jadi komedian dan presenter jenaka. Tingkah kocaknya bersama Sule emang selalu berhasil untuk mengocok perut penonton Indonesia.
Membawakan sejumlah program di stasiun televisi swasta tentunya tak usah diragukan lagi soal kekayaan yang dimiliki Andre Taulany. Mobil hingga rumah mewah pun didapatkan oleh pria 44 tahun ini.
Lewat akun Instagram pribadinya pun Andre Taulany tak jarang menunjukkan rumah mewahnya. Kolam renang hingga dekorasi mewah ala istana kerajaan tertata di rumah Andre Taulany.
Penasaran dengan gimana penampakan sudut rumah Andre Taulany? Yuk intip di sini;
1. Ruang Televisi
Warna emas dan cream mendominasi ruang santai di rumah Andre Taulany. Aksen hitam hanya terlihat dari televisi yang ada di ruangan tersebut.
2. Dapur Mewah
Dapur mewah dengan meja marmer terpampang nyata di rumah Andre Taulany.
3. Ruang Keluarga
Ruang keluarga lantai satu rumah Andre Taulany yang jauh dari kesan biasa saja, warna emas masih mendominasi.
4. Kolam Renang Luas
Kolam renang luas di belakang rumah Andre Taulany, pemandangannya kayak renang di kerajaan.
5. Bagian Depan rumah
Bagian depan rumah Andre Taulany yang lengkap dengan pagar besi hitam di pintu depannya, menambah kesan elegan rumah Andre Taulany.
6. Halaman Belakang
Halaman belakang yang luas dan ada pohon kurmannya lho.
7. Dapur Tersambung Meja Makan
Dapur mewah milik Andre Taulany tersambung dengan meja makan di belakangnya. Lampu di atas meja makan bikin salah fokus saking bagusnya.
Berita Terkait
-
Andre Taulany Digugat Balik oleh Erin, terkait Harta Gono-Gini
-
Andre Taulani Geram, Erin Hadirkan Anak-anaknya di Sidang Perceraian
-
Nathalie Holscher Betah Menjomblo, Ini Penyebabnya
-
Uang Jajan Kenzy Taulany Meningkat Pesat, Andre Taulany: Dulu Cukup Rp100 Ribu Sehari, Sekarang Harus Lebih!
-
Andre Taulany Ajukan Gugatan Cerai Ketiga Kalinya: Saya Sudah Berusaha
Terpopuler
-
Menlu RI: Evakuasi WNI di Iran Belum Diputuskan, Situasi Terus Dipantau
-
Sebut Pilkada Langsung Berbiaya Mahal, Yusril Usul Kepala Daerah Dipilih DPRD?
-
John Herdman Dorong Rizky Ridho Segera 'Naik Level' ke Luar Negeri
-
Menhaj Tegaskan Petugas Haji Dilarang 'Layani Atasan', Fokus Mutlak pada Jemaah
-
Menkum Minta Advokat Kedepankan Kode Etik dalam Implementasi KUHP dan KUHAP Baru
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan