Matamata.com - Sebagai anak dari public figure, Cinta Kuya juga jelas menjadi sorotan, termasuk mengenai penampilan yang ia kenakan.
Cinta Kuya tak hanya dikenal sebagai pencinta K-Pop saja loh. Ia juga dikenal stylish dengan berbagai macam gaya busana.
Cinta Kuya pun juga kerap mengenakan bawahan pendek atau busana mini yang kekinian dan membuatnya tampak seksi.
Hal ini diketahui dari unggahan akun Instagram @cintakuya. Penasaran? Matamata.com sudah merangkumnya nih!
1. Set denim
Cinta Kuya tampil kece dengan outfit jaket dan rok denim nih.
2. Serba pink
Nah, kalau penampilan Cinta Kuya yang satu ini pakai kemeja dan topi pink. Ia pun memilih hotpants denim dan kaus kaki tinggi untuk sempurnakan penampilannya.
3. Off shoulder top dan hotpants
Sedang di pantai, Cinta Kuya pilih off shoulder top dengan bawahan hotpans denim. Kece dan seksi kan?
4. Sweatshirt dan rok mini
Tampil kasual, Cinta Kuya memilih sweatshirt dan rok mini kotak-kotak yang modis. Untuk alas kaki, ia memilih sneakers nuansa hitam dan biru loh.
5. Floral top dan leather skirt
Pakai rok kulit atau leather skirt sebagai bawahan membuat penampilannya dengan floral top makin edgy. Ia pun pilih sneakers hitam sebagai bawahannya, modis!
Berita Terkait
-
Cinta Kuya Sering Jadi Korban Bully, Astrid Kuya Bongkar Luka Lama Putrinya: Ternyata Sudah Pendam Sejak Kecil
-
Ridwan Kamil Bantah Selingkuh dengan Model Seksi Lisa Mariana
-
Sebut Anaknya Norak Beli Dompet Murah, Uya Kuya Auto Diceramahi: Harusnya Beruntung Punya Anak Kayak Cinta!
-
Pose Seksi Fuji Tuai Kritik, Disebut Sengaja Tonjolkan Dada
-
Pakai Baju Shimmer, Fuji Jawab Kritikan Terlalu Seksi: Nanti Aku Pindah ke Belakang Ya
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya