Matamata.com - Muzdalifah dan Fadel Islami resmi menikah pada Jumat (26/4/2019). Ijab kabul Muzdalifah dan Fadel Islami dilangsungkan di Masjid Syamsul Huda, Benda, Tangerang.
Dengan mahar 50 gram berlian dan emas serta uang tunani 88 riyal, Fadel Islami resmi mempersunting Muzdalifah.
Yuk langsung saja simak 5 momen pernikahan Muzdalifah dan Fadel Islami yang berhasil dirangkum oleh Matamata.com.
1. Fadel Islami
Dikawal oleh kerabat dan keluarga dekatnya, Fadel Islami memasuki masjid.
2. Muzdalifah
Setali tiga uang dengan Fadel Islami, Muzdalifah nampak cantik dalam balutan busana pengantin warna putih.
3. Senyum bahagia
Resmi menikah, senyum dan rona bahagia nampaknya tak lepas dari wajah Muzdalifah dan Fadel Islami. Wah selamat ya atas pernikahannya.
4. Ruben Onsu
Ruben Onsu kedapatan menghadiri pernikahan Muzdalifah dan Fadel Islami nih.
5. Pamer cincin
Usai sah, Muzdalifah dan Fadel Islami kompak memamerkan cincin pernikahannya nih.
Sekali lagi selamat atas pernikahan Fadel Islami dan Muzdalifah. Semoga langgeng sampai maut memisahkan.
Tag
Berita Terkait
-
Muzdalifah Rayakan Ultah Fadel Islami, King Nassar Ikut Kasih Kejutan
-
Nasib Muzdalifah Sekarang: Jualan Bawang Goreng, Cokelat dan Tisu di TikTok
-
Tak Gengsi Jual Tisu hingga Besi, Muzdalifah Sokong Suami Nyaleg?
-
Lewatkan Momen Malam Pertama dengan Muzdalifah, Ini Alasan Fadel Islami Lebih Pilih Tidur
-
Bukan Warisan Suami, Muzdalifah Blak-blakan soal Asal-usul Rumah Mewahnya
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya