Matamata.com - Bisa menembus industri musik internasional, Anggun C Sasmi mengenang kembali momen kesuksesannya. Dia bilang semua berawal berkat lagu "Snow on The Sahara".
"Aku mulai nyanyi sembilan tahun. Keberuntungan aku itu mulai di umur 14 tahun. Di situ aku mulai dikenal. Kemudian lewat lagu 'Snow On The Sahara' saya bisa go international," kata Anggun pada Suara.com dalam konser tunggal bertajuk "Amal Gemilang" di Tennis Indoor Senayan, Jakarta, Jumat (5/7/2019) malam.
Ditambah, perempuan 45 tahun ini juga mendapat dukungan dari lingkungan sekitar.
Baca Juga:
Bawakan Lagu This Never Happen Before, Anggun C Sasmi Duet dengan Suaminya
"Waktu pertama mulai terbang ke luar negeri, di sana aku ketemu musisi pencipta lagu terkenal dan sangat dihormati, aku juga ngefans banget," ucap Anggun.
"Dia itu bilang kamu itu lika-liku kehidupan seorang artis itu tidak adil. Banyak artis berbakat tapi nggak beruntung. Dia bilang kamu harus bisa go international. Dan sekarang terwujud," sambungnya lagi.
Seperti diketahui, konser Amal Gemilang menandai 30 tahun perjalanan karier Anggun sebagai penyanyi. Dalam pertunjukan ini, Anggun menyanyikan sekitar 20 lagu hitsnya.
Baca Juga:
Konsernya Raup Rp 3,06 M, Anggun C Sasmi Sumbangkan untuk Bangun Sekolah
Sesuai tajuknya, seluruh hasil penjualan tiket konser bakal disumbangkan di lokasi bencana alam seperti Palu hingga Lombok. Total uang yang dikumpulkan mencapai Rp 3,06 miliar.
Suara.com/Sumarni
Baca Juga:
Selesai Manggung Prambanan Jazz, Alex Mercado Ingin Keliling Asia dan Eropa
Berita Terkait
-
Anggun C Sasmi Rayakan Ultah Mewah, Penampilan Bikin Salfok: Usia 50 Berasa 30!
-
Akrab dengan Anggun C Sasmi hingga Waljinah, Adab Nikita Mirzani Disorot: Sejak Lepas dari Fitri Salhuteru
-
Profil dan Agama Kirana Cipta Montana, Putri Anggun C Sasmi yang Ternyata Cantik Jelita
-
Lebih Mahal dari Punya Syahrini, Gaya Anggun C Sasmi Pakai Jam Tangan Rp17 M Bikin Ketar-ketir
-
Sinopsis Series Cannes Confidential yang Dibintangi Anggun C. Sasmi
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Ashira Zamita, Ogah Nikah Muda Karena Menjadi Saksi Kengerian Pernikahan yang Dialami Sang Kakak
-
Oka Antara yang Ambisius dan Kisahnya Menghadapi Pilkada Penuh Ketegangan
-
Totalitas Febby Rastanty di Film Wanita Ahli Neraka: Dari Adegan Berat hingga Latihan Jadi Istri yang Baik
-
Boney M 50th Anniversary Tour Menghidupkan Kembali Kejayaan Era Disco di Jakarta
-
Lamaran Bhisma Mulia Ditolak Keluarga Calon Istri, Apa Alasan Sebenarnya?