Matamata.com - Terkenal sebagai penyanyi yang laris manis nyatanya hal ini tak merubah kehidupan Soimah untuk tetap sederhana. Salah satu contohnya saat merayakan ulang tahun putra bungsunya.
Ya, anak kedua Soimah yakni Diksa Naja Naekonang baru saja berulang tahun ke-13 pada Minggu (15/6). Meski terkesan jauh dari kata mewah, aura kebahagiaan tetap terpancar di wajah keluarga besar Soimah.
Penasaran kan seperti apa sih momen ulang tahun anak kedua Soimah?
Berikut MataMata.com rangkum, 5 potret ultah Diksa yang telah dilansir dari akun Instagram @showimah pada Selasa (17/9).
1. Tiup lilin
Mulai beranjak dewasa, ketampanan Diksa bikin kesengsem nih.
2. Tampil kasual
Terkenal sebagai artis papan atas, dandanan sederhana Soimah bikin salfok deh.
3. Bersama eyang
Wah! Cukup dirayakan bersama keluarga Diksa udah senang tuh.
4. Seluruh keluarga besar
Dirayakan bersama keluarga besar, kue ulang tahun Diksa terbilang sangat biasa nih.
5. Kompak
Nggak banyak dekorasi neko-neko, keluarga Soimah emang panutan banget!
Berita Terkait
-
Dipinang 3 Parpol Besar, Soimah Jawab Kabar Maju Pilbup Bantul: Banyak yang Menginginkan
-
Mohon Doa, Wajah Ivan Gunawan Bonyok Penuh Luka
-
Soimah Ternyata Bisa Bantu Orang Kesurupan Auto Sadar: Aku Nggak Punya Ilmu, Semua yang Pernah Aku Lihat, Aku Praktekin
-
Sombong Dulu, Soimah Pilih Liburan ke Luar Negeri daripada Indonesia: Lebih Aman, Pernah Diusir dari Mall
-
Hiburan Soimah Cuma Tanaman, Sampai Diajak Ngomong: Itu Kebahagiaan Tersendiri daripada Ngumpul Gosip
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya