
Matamata.com - Kabar bahagia datang dari drummer band SID, Jerinx. Pasalnya, ia baru saja menyelenggarakan resepsi pernikahannya dengan Nora Alexandra Philip yang sah dinikahinnya pada awal Oktober 2019.
Resepsi pernikahan sendiri digelar di Taman Baca Kesiman, Kota Denpasar pada Selasa (12/11). Dilansir dari akun Instagram beberapa temannya, Jerinx SID dan Nora juga tak henti pemer kemesraan.
Penasaran kan gimana potret romantis Jerinx SID dan Nora Alexandra?
Baca Juga:
Sebulan Menikah, Istri Jerinx SID Murka Ditanya soal Kehamilan
Berikut MataMata.com rangkum, 5 momen resepsi Jerinx SID dan Nora yang sederhana namun justru berkelas.
Cekidot!
1. Sisir rambut Jerinx SID
Baca Juga:
Dikecam Netizen, Istri Jerinx SID Pernah Berpikir Bunuh Diri Seperti Sulli
Duh, beruntungnya Jerinx SID mendapatkan istri selembut Nora Alexandra Philip.
2. Dihadiri keluarga dekat
Meski sangat biasa, aura kebahagiaan terlihat jelas di wajah keduanya saat disambut hangat keluarga dan sahabat dekat.
Baca Juga:
Punya Kumis dan Jenggot, Chef Juna Mirip Keanu Reeves atau Jerinx SID?
3. Ciuman romantis
Wow! Jerinx SID dan Nora Alexandra Philip juga tak segan pamer ciuman hot tuh.
4. Cantik paripurna
Pamerkan backless dengan dress pengantin yang menawan, kecantikan Nora Alendara Philip sukses buat terpana deh.
5. Dekorasi unik
Bertema outdoor, resepsi pernikahan kedua sejoli ini unik abis lho karena dipenuhi aneka bunga-bunga alami yang segar dan juga berbagai koleksi potret romantis Jerinx SID dan Nora Alexandra.
Berita Terkait
-
Viral! Jerinx SID Ngamuk Gegara Nora Alexandra Kembali Dihujat Netizen
-
Ada yang Sudah Tak Nyoblos Sejak 2019, Ini 4 Artis Pilih Golput 2024
-
Nora Alexandra Ancam Polisikan Situs Judi Online Gacor: Tolong Malu
-
Video Bokong Nora Alexandra Dikeplak Jerinx SID Viral: Cuma 1 Drummer yang Bisa Seperti Ini
-
Jerinx SID Blak-blakan Ngaku Ditawari Jadi Gubernur Bali, Tapi Kok Ditolak?
Terkini
-
Langkah-Langkah Membuat Website Game yang Menghasilkan Uang
-
Elsa Japasal Merilis Single Debut Penuh Emosional di Lagu Berjudul 'Pernah Dicinta'
-
Maia Estianty Ditekan Isu Negatif soal Perceraian: Saya Yakin Anak Saya Tahu yang Terbaik untuk Ibunya
-
Vadesta Meminta Doa Restu Untuk Cinta Masa Depan dalam Single Terbaru 'Anagata'
-
Terry Putri Jalani Long Distance Marriage: Cerita Pilu dan Pilihan Tetap di Indonesia Meski Suami Tinggal di Amerika