Matamata.com - Beberapa waktu lalu, Sandra Dewi sempat ramai menjadi bahan perbincangan publik. Ini lantaran, ia kedapatan membeli sebuah pesawat jet pribadi.
Namun, netizen banyak dibuat kagum dengan sosok Sandra Dewi. Pasalnya, meski kaya raya Sandra Dewi tak pernah riya' ataupun menyombongkan kekayaannya.
Padahal selain sebagai artis, Sandra Dewi juga diketahui memiliki segudang bisnis yang sangat terkenal. Penasaran kan apa saja bisnis yang dimiliki Sandra Dewi?
Langsung saja yuk kita simak 4 bisnis yang dikelola Sandra Dewi yang telah dilansir dari berbagai sumber pada Kamis (21/11).
1. Perhiasan
Sandra Dewi merupakan salah satu publik figur yang memiliki usaha di bidang perhiasan emas bernama Sandra Dewi Gold.
Menariknya, bisnis emas Sandra Dewi memiliki kadar yang cukup tinggi dari yang lainnya yakni 75,5 persen.
2. Kosmetik
Tak sampai di situ, Sandra Dewi juga melebarkan bisnisnya di bidang kosmetik salah satunya lipstik yang diberi nama Saint By Sandra.
Meski seorang artis, Sandra Dewi tak mematuk produknya dengan harga yang cukup mahal lho, karena masih terjangkau di bawah Rp 100 ribuan.
3. Kuliner
Seolah tak puas, Sandra Dewi ternyata juga memiliki bisnis di bidang kuliner yakni Queen Roll Palembang. Kue ini beredar luas di Palembang dan Bangka.
4. Properti
Tak banyak yang tahu jika sejak tahun 2014 Sandra Dewi adalah seorang komisaris dari dua perusahaan properti yang berbeda. Kini, usahanya di bidang properti pun masih lancar dan sukses banget.
Wah, meski Harvey Moeis seorang pengusaha kaya, nyatanya Sandra Dewi nggak berpangku tangan begitu saja kan?
Berita Terkait
-
Harvey Moeis Melawan Divonis 20 Tahun Penjara, Kehidupan Sandra Dewi Kembali Dikulik
-
Sandra Dewi Dikabarkan Jadi Tersangka, Pengacara: Saya Tegaskan Itu Fitnah
-
Sandra Dewi Sewakan Rumahnya dengan Harga Wow, Netizen Sentil soal Tapera
-
Ini Alasan Pengacara Yakin Sandra Dewi Tak Bakal Jadi Tersangka Korupsi Seperti Harvey Moeis
-
Sandra Dewi Tegaskan Apartemen Dibeli Sebelum Menikah dengan Harvey Moeis, Ini Perjanjian Pra Nikahnya
Terpopuler
-
Dukung Makan Bergizi Gratis, Wamenkop Minta Koperasi Pesantren Pasok Kebutuhan Pangan Lokal
-
Kejar Target 372 Unit Layanan Gizi di Kaltim, BGN Bakal Serap 18.600 Tenaga Kerja Lokal
-
Gerbang Rafah Segera Dibuka, PBB Berharap Bantuan Kargo Bisa Segera Masuk Gaza
-
Coret Pejabat Tinggi, Menteri Haji: Petugas Haji Daerah Maksimal Eselon IV Agar Fokus Melayani
-
Menkes Budi Gunadi Tinjau RSUD Maba, Pastikan Kesiapan Layanan Kesehatan di Halmahera Timur
Terkini
-
5 Merk AC Terbaik yang Cepat Dingin, Awet, dan Hemat Listrik
-
5 Rekomendasi Kulkas Tahan Lama untuk Rumah di 2026
-
Miles Films Rayakan 30 Tahun Lewat Pameran Musik dan Film di Lokananta
-
Kesalahan Umum Karyawan Saat Memulai Usaha Sampingan
-
Ultraverse Festival 2026: Konser "Connected Music" Jakarta-Surabaya-Bali Berkat XL Ultra 5G+