Matamata.com - Beberapa hari lagi, Tahun Baru Imlek akan segera disemarakkan, yaitu 25 Januari 2020.
Kamu bisa nih menghabiskan waktu bareng keluarga buat nonton film spesial Imlek.
Kali ini, Matamata.com bakal memberikan rekomendasi film seru spesial Imlek.
Ada apa aja? Simak rangkumannya di bawah ini :
1. Ngenest
Film yang satu ini menceritakan soal kisah kelam Ernest dan sahabatnya yang bernama Patrick. Keduanya sejak kecil selalu di bully karena merupakan keturunan Cina.
2. Cek Toko Sebelah
Setelah film Ngenest, Ernest Prakasa kembali meluncurkan film berjudul Cek Toko Sebelah. Film tema keluarga ini juga sempat melejit dan menjadi film terlaris di tahun 2016 di peringkat ke-4.
3. Pai Kau
Pai Kau membahas soal kisah cinta seorang putri mafia dan seorang pria. Mantan kekasih pria tersebut pun datang dan ingin menghancurkan pernikahan keduanya.
4. Cin(T)a
Berlatar kisah cinta beda agama, film ini menceritakan soal pria keturunan Tionghoa dan perempuan Muslim yang harus menghadapi dilema.
5. The Last Barongsai
Film yang satu ini menceritakan tentang sebuah keluarga yang memiliki masalah pada setiap individunya. Mereka pun harus mencari jalan keluar untuk menghadapi masalah tersebut.
Berita Terkait
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bella Graceva dan Zikri Daulay Bintangi Film 'Pohon Waru', Kisahkan Iblis Perenggut Jiwa yang Malang
-
Film 'Papa Zola The Movie', Kisahkan Pejuang Keluarga
-
Celine Evangelista Merasa Dijebak di Film 'Penunggu Rumah Buto Ijo'
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya