Matamata.com - Kehidupan rumah tangga Muzdalifah dan Fadel Islami selalu mencuri perhatian netizen. Meski keduanya tak datang dari dunia hiburan, namun mereka seolah punya fans sendiri di sosial media masing-masing.
Nggak cuma Muzdalifah saja yang disorot, Fadel Islami juga lho.
Baru-baru ini, Fadel Islami bahkan disanjung seorang netizen karena penampilannya.
Baca Juga:
Kayak Istana, Nikita Mirzani Sebut Rumah Muzdalifah Bau Ikan Asin
Fadel tampak kasual dengan kaus dan celana kain. Namun poni rambutnya rupanya yang bikin suami Muzdalifah tampil beda.
Netizen itu pun menganggap kalau Fadel Islami mirip aktor Korea bernama Hyun Bin.
"Masyaalloh kak @fadelislami__ mirip artis korea Hyun Bin," tulis netizen tersebut.
Baca Juga:
5 Kedekatan Muzdalifah dan Seleb Tanah Air, Auranya Terpancar!
Lebih detail, netizen itu menyebutkan Fadel sangat mirip dengan Hyun Bin di film Crash Landing on You. Pun ia menganggap Muzdalifah beruntung punya suami seperti Fadel Islami.
"Apalagi pas Hyun Bin main film Crash Landing on You yang lagi tayang, hihihi mirip dah, beruntung mbak @muzdalifah999, semoga langgeng sehidup sesyurga, berkah, bahagia dunia akhirat, aamiin," tambahnya.
Tahu dipuji netizen mirip aktor Korea, Fadel merasa tak percaya dan ingin mengeceknya.
Baca Juga:
Muzdalifah dan Suami Foto Bareng Nia Ramadhani, Netizen: Jadi Pingin Crop
"Ah masa, coba saya cek di google mirip nggak yah," balas Fadel.
Gimana guys, menurut kamu Fadel Islami mirip nggak sama Hyun Bin?
Baca Juga:
Lunch di Hotel Mewah, Muzdalifah Dipuji Makin Mirip Suami
Berita Terkait
-
Muzdalifah Rayakan Ultah Fadel Islami, King Nassar Ikut Kasih Kejutan
-
Sinopsis Cinderella at 2 AM, Drama Komedi Romantis Baru Shin Hyun Bin dan Moon Sang Min
-
Nasib Muzdalifah Sekarang: Jualan Bawang Goreng, Cokelat dan Tisu di TikTok
-
Tak Gengsi Jual Tisu hingga Besi, Muzdalifah Sokong Suami Nyaleg?
-
Lewatkan Momen Malam Pertama dengan Muzdalifah, Ini Alasan Fadel Islami Lebih Pilih Tidur
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Suara Hati Wong Cilik dalam Lagu-lagu Film Ambyar Mak Byar: Saat Cinta, Musik, dan Perjuangan Menjadi Satu
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Dari Relationship hingga Life Skills: Insight Berharga dari Festival of Twenties
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'