Matamata.com - Gebby Vesta memang dikenal sebagai artis yang ngaku transgender di tahun 2019 lalu.
Sempat menutupi jati dirinya, ia pun justru bakal mengikuti ajang kecantikan transgender internasinal yaitu Miss Queen International 2020 loh.
Ia pun mulai mempersiapkan dan melakukan pemotretan untuk ajang yang satu ini.
Penasaran? Simak selengkapnya rangkuman Matamata.com di bawah ini :
1. Pakai adat Bali
Potret Gebby Vesta curi perhatian dengan pakaian adat sekaligus aksesori kepala khas Bali nih.
2. Kebaya Bali
Gebby Vesta juga pakai kebaya Bali bernuansa putih dalam pemotretan kali ini.
3. Baju adat Kalimantan
Tak hanya pakai pakaian Bali, namun Gebby Vesta juga menggunakan pakaian adat Kalimantan.
4. Kasual
Ia pun menggunakan oversized shirt berwarna putih dengan aksesori belt bag hitam dan mahkota nih.
5. Pakai gaun
Pakai selempang International Queen Indonesia, Gebby Vesta memilih dress bernuansa mermaid navy nih.
Berita Terkait
-
Keren! Audrey Vanessa Siap Masuk Top 5 Final Sport Challenge Miss World 2024
-
Bertolak ke India, Miss Indonesia Audrey Vanessa Siap Bertarung di Miss World 2024
-
Padahal Sekarang Cantik Kaya Artis Korea, Eh Lucinta Luna Pengen Jadi Cowok Lagi!
-
Viral, Kisah Jeje Seorang Transgender yang Ingin Kembali Jadi Pria Usai Umrah: Ya Tuhan Balikan Lagi
-
Viral Dipuji Denny Sumargo Cantik, Suara Millen Cyrus Bikin Netizen Minder: Insecure Gue yang Cewe
Terpopuler
-
Vakum 8 Tahun, Rianti Cartwright Kembali Bintangi Film: Kangen Akting
-
Jaksa Agung Ingatkan Penegakan Hukum Bisa Lumpuh, Usul Tambahan Anggaran Rp7,49 Triliun
-
Mahasiswa di London Kagumi Sikap Humble Presiden Prabowo saat Kunjungan Kerja
-
Pariwisata Indonesia Berjaya di Awal 2026: Bali Dinobatkan Sebagai Destinasi Terbaik Dunia
-
Wamenhut Ungkap 3,32 Juta Hektare Sawit Masuk Kawasan Hutan, Satgas Mulai Sita Lahan
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya