Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Ayu Ting Ting dan anaknya, Bilqis. (Instagram/@ayutingting92)

Matamata.com - Hari libur biasa digunakan Ayu Ting Ting buat quality time dengan putri semata wayangnya, Bilqis Khumairah Razak.

Melalui postingannya pada Minggu (8/3/2020), Ayu Ting Ting pun membagikan potretnya sedang bersama Bilqis.

Baca Juga:
Ayu Ting Ting Foto Bareng Vicky Nitinegoro, Komentar Nikita Mirzani Disorot

"Minggu kita," tulis pelantun Alamat Palsu itu disertai emoji love.

Tampak mareka bergaya santai karena hanya sekadar jalan-jalan di mal. 

Ayu mengenakan celana jeans, kaus, dan sneakers. Sementara itu Bilqis tampil feminin dengan rok mini.

Baca Juga:
Pakai Baju Seksi, Penampakan Wajah di Lutut Ayu Ting Ting Bikin Heboh!

Menariknya, fashion putri Ayu Ting Ting justru dikomentari beberapa netizen.

Mereka menyoroti sandal yang dikenakan Bilqis. Ini karena meski sepasang namun warnanya berbeda. Kanan kiri biru kuning.

Ayu Ting Ting dan putrinya, Bilqis Khumaira Razak. (Instagram/@ayutingting92)

"Warna Sandalnya lain sebelah atau mata aku yang salah," komentar akun @vit***24.

Baca Juga:
Banyak Pamer Foto Liburan, Ayu Ting Ting Dicibir Nggak Pernah Piknik

"Sendalnya iqiss kereen yaa," puji akun lain, @suz***ant.

"Fokus sama sendalnya bilqis," komentar netizen @ka***en menambahkan emoji tertawa.

"Iqis sendalnya nak," tulis lainnya.

Baca Juga:
5 Potret Ayu Ting Ting Pakai Outfit Samaan dengan Seleb Lain, Kece Siapa?

Ayu Ting Ting (MataMata.com/Herwanto)

Namun beberapa penggemar Ayu Ting Ting tampak membela Bilqis ketika sandal beda warnanya dikomentari.

"Situ yang nggak banget kali, itu sendal kan emang modelnya gitu, duch aneh," bela netizen.

"Hadeuh sok tau, ga hanya sandal yang trend kek gitu, sepatu juga ada malah, Artis terkenal korea noh banyak yang pake," imbuh penggemar Ayu Ting Ting lainnya.

Load More