Matamata.com - Chef Arnold kembali menyita perhatian netizen. Pria kelahiran Surabaya 18 Agustus 1988 tersebut kembali mengunggah foto makanan yang cukup membuat netizen gempar.
Jika biasanya mengunggah potret makanan mewah, kali ini Chef Arnold memamerkan menu sederhana berupa terong penyet.
"Makan ginian saya juga doyan kok. Terong penyet is life," tulis akun Twitter @ArnoldPoernomo, Rabu (15/4/2020).
Dari foto yang diunggahnya, Chef Arnold terlihat memamerkan menu terong penyet kesukaanya. Terong penyet tersebut disajikan dengan sporsi nasi hangat, taburan bawang goreng serta telur ceplok.
Namun seperti biasa, tidak sedikit netizen yang gagal fokus ketika melihat menu makanan favorit Chef Arnold tersebut.
Bahkan salah seorang netizen berujung memberikan komentar julid menertawakan Chef Arnold ketika melihat bubuk merica yang ada di atas telor ceplok.
"Itu telurnya berdebu, nggak dibersihin dulu apa?" sebut salah seorang netizen.
"Bukan debu, dia gorengnya pakai minyak bekas goreng ikan asin," imbuh netizen lainnya.
"Cret, kok itu telurnya ada debu rokoknya?" timpal netizen lain berkomentar julid. (Arendya Nariswari)
Berita Terkait
-
Hati-hati jangan Asal Klik! Video Syur Diduga Lolly dan Vadel Bisa Bikin Kena Hack
-
Bantah Tudingan Beri Uang Makan Anak Rp8 Ribu Per Hari, Bisma Bassist Rocket Rockers Berdalih Itu Hanya Respon Sesaat
-
Chacha Thaib Meradang Usai Istri Bisma Rocket Rockers Ikut Campur Permasalahan Nafkah Anak: Kalo Gue Jadi Elu, Gue Diem!
-
Bisma Bassist Rocket Rockers Diduga Lalai Nafkahi Anak, Konon Hanya Sanggup Beri Rp8000 untuk Jatah Makan
-
Codeblu Gegar Otak Saat Latihan Tinju Demi Kalahkan Chef Arnold: Gua Berdarah-darah
Terpopuler
-
Wow! Diva Ramaniya Hadirkan Lagu 'Tempat Berlabuh', Suaranya Mirip Raisa
-
Film 'Papa Zola The Movie', Kisahkan Pejuang Keluarga
-
Syarief Khan, Judika dan Daus Separo Ucapkan Selamat Atas Jabatan Baru, Kombes Pol Budi Prasetya
-
Momen Dasco Telepon Presiden Prabowo di Tengah Rapat Bencana Aceh, Pastikan Anggaran Tak Dipotong
-
OTT Perdana 2026: KPK Tetapkan Kepala KPP Madya Jakut dan 4 Orang Tersangka Suap
Terkini
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan
-
Gebrakan Baru Sinema Laga! Film 'TIMUR' Resmi Tayang Hari Ini: Debut Sutradara Iko Uwais yang Fenomenal dan Emosional