Henky Solaiman. (Instagram/@opahenky)

Matamata.com - Henky Solaiman meninggal dunia menjadi salah satu kabar duka pada hari Jumat (15/5).

Ia dikenal sebagai salah satu aktor legendaris yang sudah berkarya lebih dari 50 tahun.

Matamata.com pun akan merangkumkan perjalanan karier Henky Solaiman.

Baca Juga:
Sempat Jalani Operasi Kanker Usus, 5 Fakta Meninggalnya Henky Solaiman

Simak selengkapnya di bawah ini :

1. Berawal dari dunia teater

Henky Solaiman. (Instagram/@opahenky)

Henky Solaiman memulai kecintaannya dari dunia teater pasca lulus dari Akademi Theater Nasional Indonesia di Yogyakarta. Ia bersama deretan rekannya membentuk Teater Populer HI.

Baca Juga:
Meninggal Dunia, Profil Lengkap Henky Solaiman

2. Masuk perfilman dan layar kaca

Henky Solaiman. (Instagram/@opahenky)

Tak berhenti di dunia teater saja, Henky Solaiman pun mengepakkan sayap ke dunia perfilman dan layar kaca. Ia mulai main film sejak tahun 1971 dengan judul Wadjah Seorang Laki-Laki.

3. Layar kaca

Baca Juga:
Henky Solaiman Meninggal Dunia, 7 Artis Beri Ucapan Duka

Henky Solaiman. (Instagram/@opahenky)

Eksis di dunia perfilman, Henky Solaiman juga selalu dilirik aktingnya di layar kaca. Ia pun kerap kali main sinetron sejak tahun puluhan tahun belakangan, yang terakhir yaitu Dunia Terbalik.

4. Sutradara film

Henky Solaiman. (Instagram/@opahenky)

Seperti tak pernah puas menyelami dunia peran, Henky Solaiman pun sempat jadi sutradara film sejak tahun 1983 hingga 1990. Beberapa di antaranya yaitu Si Kabayan dan Anak Jin, Kecil Kecil Jadi Pengantin, Suamiku Sayang dan yang lainnya.

5. Memutuskan pensiun

Ucapan duka dari rekan artis.(Instagram@miekeamalia)

Pasca divonis kanker usus, Henky Solaiman pun memutuskan untuk pensiun dari dunia entertainment yang membesarkan namanya. Ia pun sempat dibuatkan pesta kecil-kecilan oleh rekan artis satu sinetron yang dibintanginya.

Load More