Matamata.com - Keanu Massaid, putra bungsu almarhum Adjie Massaid dan Angelina Sondakh kini telah beranjak remaja. Ia kini diasuh oleh omnya, Mudji Massaid.
Hal ini diketahui lewat unggahan Keanu Massaid yang berterima kasih kepada omnya karena sudah merawat selama beberapa tahun terakhir. Keduanya memang selalu terlihat kompak bak ayah dan anak.
Kayak apa nih potret kompak Keanu Massaid dengan Mudji Massaid? Simak langsung rangkumannya di bawah ini :
1. Ucapan terima kasih
Keanu Massaid kelihatan sayang banget nih sama omnya gara-gara unggahan ini.
Tampak Keanu Massaid berterima kasih kepada omnya karena sudah merawat dirinya beberapa bulan ini.
2. Manja
Kelihatan banget nih dalam potret yang satu ini Keanu Massaid bermanja-manja dengan omnya.
Keduanya bak anak dan bapak nih karena punya paras yang mirip juga.
3. Bareng Aaliyah Massaid
Potret Keanu bareng Aaliyah dan Mudji Massaid. Keanu dan Mudji kelihatan kompak abis sampai pakai kaus mirip.
Itu tadi tiga potret kompak Keanu Massaid dengan omnya, gimana kalau menurut kamu?
Berita Terkait
-
Adjie Massaid Jadi Patokan, Banyak Politikus Gagal Gebet Angelina Sondakh karena Ditolak Keanu: Mereka Jelek Semua
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Ke Spanyol usai Lamaran Kakak, Jajan Keanu Massaid Habis Jutaan Sekali Makan
-
Ingat Momen Aaliyah Massaid Kecil Nangis Kangen Ibunya, Angelina Sondakh Berjanji Tak Akan Geser Posisi Reza Artamevia
-
Angelina Sondakh Akui Lebih Indah Urus Zahwa dan Aaliyah ketimbang Keanu, Interaksi dengan Reza Artamevia Disorot
Terpopuler
-
Seskab Teddy Ajak Umat Islam Jadikan Isra Mikraj Momentum Teguhkan Iman
-
KPK Dalami Dugaan Aliran Uang dari Biro Haji ke Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya