Matamata.com - Fotografer Rio Motret kembali menggandeng artis untuk pemotretan di tempat tak biasa. Setelah Melaney Ricardo di Pasar Tradisional, kini Tissa Biani pemotretan di Kali Ciliwung.
Tissa Biani juga tampil heboh pakai gaun dan naik getek. Penampilan Tissa Biani kelihatan memikat banget di tengah totalitas naik getek.
Kayak apa nih momen pemotretan Tissa Biani? Langsung kepoin rangkuman Matamata.com di bawah ini :
1. Pakai gaun colorful
Pemotretan pertama Tissa Biani menggunakan gaun colorful bernuansa cerah. Tampak model gaun tersebut menggunakan model ruffle di bagian punggung.
Nggak hanya itu saja, gaun panjang dengan model sheath ini kelihatan feminin dan anggun dipadukan dengan warna terang di riasan wajah Tissa Biani. Tampak ia memakai model rambut kucir bawah simpel.
2. Duduk di getek
Pose Tissa Biani saat duduk di getek. Penampilan Tissa Biani yang elegan tetap masuk dalam latar tempat Kali Ciliwung.
Pemotretan bareng Tissa Biani ini bikin deg-degan karena takut kecebur. Bukan tanpa sebab, Tissa Biani pakai perhiasan seharga Rp 5 miliar.
3. Proses pengambilan gambar
Rio Motret juga menampilkan bagaimana proses dirinya mengambil potret Tissa Biani di Kali Ciliwung. Ia berusaha totalitas menampilkan dua penampakan yang berlawanan.
Tampak Rio Motret juga naik getek untuk pengambilan gambar tersebut. Wah, totalitas abis ya!
4. Pakai gaun hijau
Nggak cuma pakai gaun colorful aja, Tissa Biani juga menggunakan gaun hijau. Gaun dengan warna hijau terang tersebut memiliki model tutu.
Ia terlihat seksi dengan menyorot bagian bahu. Tissa Biani juga terlihat jenjang pakai gaun yang satu ini.
5. Pemandangan Kali Ciliwung
Rio Motret dalam mengambil angle tempat Kali Ciliwung jadi kelihatan kece banget ya. Jadi bukan kayak di Kali Ciliwung dengan background bangunan yang megah di belakang.
Itu tadi lima pemotretan Tissa Biani di Kali Ciliwung. Kece abis ya pakai gaun dan perhiasan sampai Rp 5 miliar!
Berita Terkait
-
Miqdad Addausy Tega Selingkuh, Gegara Belum Dikarunia Anak
-
Arbani Yasiz Sayang Ibu, tapi Tak Mau Dijodohkan
-
Ngenes! Pengakuan Tissa Biani terkait Kisah Pilu, jadi Pilihan Kedua
-
Michelle Ziudith hingga Arbani Yasiz Temani Perjalanan Spiritual di Assalamualaikum Baitullah, Sedang Tayang di Bioskop
-
Menguras Emosi dan Energi! Michelle Ziudith hingga Tissa Biani Bintangi Film 'Assalamualaikum Baitullah'
Terpopuler
-
Seskab Teddy Ajak Umat Islam Jadikan Isra Mikraj Momentum Teguhkan Iman
-
KPK Dalami Dugaan Aliran Uang dari Biro Haji ke Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya