Matamata.com - Vicky Prasetyo yang pernah mengaku menikah hingga 20 kali lebih itu rupanya tak kapok menjalin hubungan asmara. Buktinya, ia terus mendekati wanita-wanita cantik dari kalangan artis.
Entah apa yang membuat pria 36 tahun itu bisa dengan mudah meluluhkan hati para wanita cantik. Vicky sering menggoda bahkan berani melamar hanya setelah beberapa kali ketemu.
Siapa saja nih deretan cewek cantik yang pernah didekati Vicky Prasetyo? Simak di bawah ini ya.
1. Zaskia Gotik
Di tahun 2013 silam, Vicky Prasetyo berhasil menaklukan hati Zaskia Gotik. Tak lama, mereka memutuskan untuk bertunangan.
Sayangnya, hubungan mereka kandas saat Vicky ditangkap polisi atas dugaan pemalsuan surat tanah. Zaskia bahkan sempat tak mau bertemu Vicky dalam acara yang sama.
2. Sahila Hisyam
Tahun 2019 lalu, Vicky Prasetyo digosipkan pacaran dengan Sahila Hisyam. Bahkan mereka sering menunjukan kemesraan di depan kamera.
Kabar mereka lamaran pun sempat bikin heboh netizen. Tapi ternyata lamaran tersebut hanyalah settingan saja.
3. Jenita Janet
Sebelum menikah dengan Danu Sofwan, Jenita Janet pernah didekati Vicky Prasetyo pada bulan Mei lalu. Mereka berdua bahkan dikabarkan tengah pacaran.
Mantan suami Angel Lelga itu bahkan mengaku hendak melamar Jenita. Namun kabar tersebut meredup hingga akhirnya Jenita Janet menikah dengan Danu Sofwan.
4. Shezy Idris
Ayah 6 anak tersebut sempat naksir dengan Shezy Idris. Blak-blakan, Vicky Prasetyo menggoda ibu 2 anak itu.
Vicky bahkan tak ragu untuk menggombali Shezy Idris hingga melamar. Sayangnya, lamarannya ditolak mentah-mentah oleh Shezy.
Yang terbaru, Vicky Prasetyo kini mendekati Kalina Ocktaranny. Mantan istri Deddy Corbuzier itu semakin lengket dengan Vicky.
Bahkan ia sudah dikenalkan dengan anak-anak pria yang dikenal sering mengucapkan kata-kata nyeleneh itu. Kalina bahkan sudah menganggap anak-anak Vicky seperti anaknya sendiri.
Berita Terkait
-
Peduli Bencana Alam! Vicky Prasetyo bersama Tim Solidarity Squad, Salurkan Bantuan 30 Ton Sembako ke Aceh
-
Selamat! Vicky Prasetyo jadi Ketua Umum Organisasi Sosial: Anggotanya Sudah 34 Provinsi
-
Bangun 23 Villa Senilai Rp 12 Miliar, Vicky Prasetyo Rambah Bisnis Wisata
-
Gandeng Desainer Kara Brides, Vicky Prasetyo Mau Nikah Lagi
-
Bact To Stelan Pabrik? Tabiat Asli Marshanda Dikuliti Warganet Usai Posting Foto Vulgar Bareng Cowok Bule: Pantes...
Terpopuler
-
Para Pemenang DA 7, Tasya hingga April Siap Isi Program Ramadan Indosiar
-
Resmi Gabung Persija, Shayne Pattynama Jadi Pemain 'Multifungsi' Macan Kemayoran
-
Kemitraan Strategis dan Diplomasi Gaza: Saat Macron Jamu Prabowo di Istana lyse
-
Semangat Tanpa Batas: Di Usia 61 Tahun, Tatok Hardiyanto Kembali Sumbang Medali untuk Indonesia
-
Wamentrans Dorong Produk Transmigrasi Mesuji Tembus Pasar Global dan Ritel Modern
Terkini
-
6 Cara Biar Urusan Pengajuan Pinjaman Cepat Beres, Siapkan Ini Sebelum Chat CS!
-
Ultraverse Festival 2026: Konser "Connected Music" Jakarta-Surabaya-Bali Berkat XL Ultra 5G+
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru