Matamata.com - Potret Paula Verhoeven saat menikmati liburan di Labuan Bajo mencuri perhatian. Ini terlihat dari postingan di Instagram pribadinya, @paula_verhoeven, Kamis (24/12/2020).
Istri Baim Wong itu tampak dudu bersantai di atas pasir pantai. Ia menyilangkan kakinya, sementara pandangannya melihat ke atas.
Foto itu ternyata diposting mama Kiano Tiger Wong karena dirinya tak sempat foto-foto di Pink Beach.
"Berhubung kemarin pas ke Bajo aku tidur waktu ke pink beach (emoji ngakak) aku posting ini ajah... hehe...," tulis Paula.
Dari potret di atas, beberapa netizen malah dibuat salfok saat melihat kaki Paula Verhoeven.
Ini karena ada warna pink di kaki telanjangnya.
"Kakinya kenapa ka," tanya netizen penasaran. "Kak di kakinya itu apa," tambah netizen lain.
"Salfok Kaki pink," celetuk yang lainnya.
"Itu berjemur kakinya belang ngepink gitu jadi berubah," komentar netizen lain ngakak.
Sementara itu, banyak netizen yang menyanjung penampilan kece Paula. Kata mereka, mau pose seperti apa saja, kalau model sekelas Paula ya cantik-cantik saja.
Berita Terkait
-
Paula Verhoeven Rayakan Momen Ceria Bersama Anak-Anak, Penampilan Kiano dan Kenzo Jadi Perhatian
-
Usai Cerai dari Baim Wong, Paula Verhoeven Makin Dipuji Netizen dan Tampil Ceria Bersama Geng Cendol
-
Ramai Tuduhan Perselingkuhan, Ucapan Lawas Marshanda Soal Baim Wong Kembali Jadi Sorotan
-
Ungkap Chat Mesra Paula Verhoeven dan Niko, Baim Wong Angkat Bicara: Saling Kangen hingga Akui Pernah Mimpi
-
Mengejutkan! Diterpa Rumor Selingkuh hingga Mengidap HIV, Begini Kondisi Paula Verhoeven
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya