Matamata.com - Kristen Gray, salah satu turis asal Los Angeles ramai dibicarakan setelah cuitannya di Twitter meresahkan masyarakat. Cuitan Kristen Gray soal awal mula tinggal di Bali pun menuai perhatian.
Hal ini karena Kristen Gray dinilai mengajak bule lain untuk pindah ke Bali di tengah pandemi Covid19. Pada akhir tahun 2020, Kristen Gray juga menceritakan bagaimana ia dan pacar sesama jenisnya, Saudra pindah ke Bali.
"Aku menceritakan bagaimana bisa pindah ke Bali. Aku bekerja di perusahaan minyak dan gas, aku bisa menyimpan banyak uang karena tak banyak menghabiskannya. Aku bekerja selama 13 hari dan 1 hari libur bekerja selama 12 jam. Aku hanya makan, tidur dan kembali kerja. Maka dari itu, aku bekerja sampai dapat 10.000 dollar agar bisa tinggal di Bali. Setelah aku dapat 10.000 dollar aku langsung membeli one way ticket ke Bali," ujar Saundra.
Baca Juga:
Viral Turis Kristen Gray, Ajak Bule Tinggal di Bali saat Pandemi Covid19
Kristen Gray pun menceritakan bagaimana dirinya kaget dengan rencana pacarnya tersebut. Ia pun memulai untuk menjual hampir semua barangnya untuk mendapatkan uang agar tinggal di Bali.
"Aku menjual hampir semua barangku, aku tak meninggalkan barang apapun, jadi hanya menjual untuk uang, uang, uang. Hal ini agar aku tak membawa banyak barang dan aku akan menemukan hal yang baru nantinya," ujar Kristen Gray.
Kristen Gray pun menceritakan jika dirinya telah menulis jurnal bagaimana pada akhirnya pindah ke Bali. Ia pun mempromosikan e-book miliknya yang berjudul Our Bali Life is Yours.
Baca Juga:
Beda Pengakuan Gisel dengan Roy Marten soal Kepulangan Gempi dari Bali
Unggahan video Kristen Gray dan Saundra ini lantas menuai ragam komentar pedas. Banyak netizen Indonesia yang mencaci maki karena keduanya tak membayar pajak dan menyalahgunakan visa. Hal ini diketahui dari cuitan Saundra dan dirinya. Kristen Gray bahkan memberikan link agen visa agar bisa lolos tinggal di Bali di tengah pandemi Covid 19. Cuitan yang paling bikin geram adalah, Saundra sempat mengatakan ia tak perlu membayar pajak dengan segala aktivitasnya di Bal
Riyaldi Wiraatmadja : "Aku bukan orang kaya, tapi setidaknya aku bayar pajak,"
Syehbi Herbian : "Laporkan ke Imigrasi Indonesia untuk orang-orang seperti ini, mereka nggak bayar pajak,"
Baca Juga:
Kepincut Keindahan Pulau Dewata, 5 Artis Ini Sampai Punya Rumah di Bali
Annisa Barafsya S : "Aku sedang melihat tuna wisma yang berlagak seperti orang kaya," ksksk and i oop : "Ayoo, tuna wisma mencoba hidup mewah check,"
Wah, ramai banget komentar pedas di Youtube Kristen Gray dan Saundra nih. Gimana kalau menurutmu?
Berita Terkait
-
Bahas Kebohongan dalam Hubungan di Kanal Youtube Barunya, Sarwendah Lagi Sindir Siapa?
-
Sisi Lain Desta yang Tidak Bisa Dilupakan Natasha Rizky: Keras di Mulut tapi Lembut di Hati
-
Aldi Taher Ciptakan Lagu untuk Desta dan Natasha Rizky, Terinspirasi Setelah Nonton YouTube Vindes
-
Vincent Rompies Nggak Mampu Kasih THR, Bangkrut?
-
Tarif Endorse Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dibongkar Pelaku UMKM
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Kampung Berseri Astra Keputih Hijaukan Lingkungan Surabaya
-
Pelestarian Sendang Tirto Wiguno, Mengangkat Potensi Wironanggan Lewat Program Kampung Berseri Astra
-
Program Beasiswa Kampung Berseri Astra, Harapan Baru bagi Anak-anak di Palembang
-
Peran Exchange Kripto di Indonesia: Apakah Aman dan Legal untuk Berdagang Bitcoin?
-
Harapan Warga Gang Durian: Dukungan Astra dalam Budidaya Ikan Nila Berkelanjutan