Matamata.com - Ivan Gunawan tak mau kelewatan tren memakai filter dari FaceApp yang bisa mengubah wajahnya jadi cewek.
Presenter sekaligus desainer ternama Tanah Air ini menunjukkan hasil fotonya setelah pakai filter tersebut.
Sambil menyapa followersnya selamat pagi, Ivan Gunawan mengunggah foto dirinya yang sudah jadi cewek.
Baca Juga:
Bella Aprilia Sant Salting, Ivan Gunawan Tanya Pacar Mau Punya Anak Berapa
Tampak dalam foto, cewek cantik dengan rambut panjang tergerai dan makeup tebal.
Potret Ivan Gunawan dengan look cewek itu juga dijadikan sebagai foto profil akun Instagram pribadinya, @ivan_gunawan.
Melihat potret itu, tak sedikit netizen yang mengungkapkan kalau Ivan Gunawan jadi mirip Aurel Hermansyah.
Baca Juga:
Ditanya Terget Menikah, Ivan Gunawan Malah Ngomongin Ini
"Mirip Aurel deh," komentar netizen.
"Jadi mirip Aurel," tambah yang lain.
"Aurel Hermansyah," sebut netizen lain disertai emoji tertawa.
Baca Juga:
Ivan Gunawan Klarifikasi Isu Nikah: Masak Gue Pamer Cincin Nggak Boleh?
Namun ada juga yang menyebut Ivan Gunawan jadi mirip penyanyi dan instruktur vocal Etha Herawati atau yang dikenal dengan Bunda Bertha.
Kalau menurut kamu Ivan Gunawan versi cewek mirip siapa?
Baca Juga:
Santer Dikabarkan Nikah, Ivan Gunawan Malah Lakukan Hal Tak Terduga Ini
Berita Terkait
-
Ricky Harun Ngetop Jadi Konten Kreator, Masuk Nominasi TikTok Awards Indonesia 2024
-
Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar Jualan Cemilan Gorengan Kocok Harga Belasan Ribu, Tekstur Gak Bikin Sakit Gigi
-
Ancam Culik Wartawan, Bodyguard Atta Halilintar Dilaporkan ke Polisi
-
Maia Estianty Jadi Juri Amazing Dance Indonesia: Saya Menilai Mereka dari Kelincahan dan Kreativitasnya
-
Ruben Onsu Asik di Korea bareng Inara Rusli, Plan Cerai Kian Mangkir: Kasian Sarwendah-Onyo jadi Kambing Hitam
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Suara Hati Wong Cilik dalam Lagu-lagu Film Ambyar Mak Byar: Saat Cinta, Musik, dan Perjuangan Menjadi Satu
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Dari Relationship hingga Life Skills: Insight Berharga dari Festival of Twenties
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'