Matamata.com - Berperan sebagai antagonis tentu tidak mudah bagi para artis yang mendapat peran tersebut. Diperlukan kemampuan untuk membuat penonton ikut merasa emosi.
Salah satunya yakni berperan sebagai ibu tiri yang jahat dan menyebalkan. Meski tak mudah, tapi 5 artis ini bisa sukses memerankan ibu tiri.
Siapa saja? Langsung simak di bawah ini yuk!
Baca Juga:
Lakoni Peran Antagonis di Ikatan Cinta, Kevin Hillers Diancam Disantet
1. Vicky Burky
Artis senior Vicky Burky hampir selalu kebagian peran antagonis. Wajahnya yang judes membuat artis yang kini hobi main pole dance itu cocok memerankan karakter jahat.
Saat bermain sinetron Cinta di Langit Taj Mahal, Vicky menjadi ibu tiri Evan Sanders. Ia hanya mengincar harta suaminya dan ingin menguasai warisan. Perannya itu bikin penonton jengkel.
Baca Juga:
Perankan Tokoh Antagonis, 5 Artis Ini Kena Hujat hingga Dipukul Penonton
2. Moudy Wilhemina
Sinetron yang pernah booming di tahun 2000an, Bidadari dibintangi oleh artis-artis papan atas. Salah satunya Moudy Wilhemina.
Perannya sebagai ibu tiri dari Marshanda yang punya sifat jahat dan licik, membuat Moudy dibenci oleh penonton. Karakter jahat tersebut sukses ia perankan.
Baca Juga:
Artis Cilik Langganan Antagonis, 5 Potret Febriana Sapta yang Kini Berhijab
3. Helsi Herlinda
Masih ingat sinetron Bawang Merah Bawang Putih yang dibintangi Revalina S Temat dan Nia Ramadhani? Karakter yang paling dibenci dalam sinetron tersebut adalah sosok ibu tiri yang diperankan Helsi Herlinda.
Ia kerap menyiksa Bawang Putih yang diperankan Revalina. Aktingnya yang natural membuat Helsi dibenci oleh para penonton.
4. Cut Tari
Si cantik Cut Tari juga pernah memerankan ibu tiri. Saat bermain di sinetron Ratapan Anak Tiri, ia sangat mahir jadi ibu tiri yang jahat.
Beradu akting dengan Gunawan, istri Richard Kevin itu sering menyiksa anak tirinya. Film yang tayang di tahun 2006 tersebut sukses mendapat perhatian dari penonton.
5. Natasha Dewanti
Yang terbaru ada Natasha Dewanti yang berperan jadi ibu tiri di sinetron Ikatan Cinta. Ia menjadi ibu tiri Amanda Manopo.
Sifatnya yang menyebalkan selalu membuat Andin yang diperankan Amanda Manopo menderita. Ia kerap membelas Elsa, anak kandungnya yang selalu iri dengan Andin.
Berita Terkait
-
Kasih Mobil Mewah buat Ibu Tiri, Verrell Bramasta Rogoh Miliaran Rupiah: Serasa Dilamar Lagi
-
Heboh Video Cut Tari Diduga Salting dan Ariel NOAH Deg-degan, Netizen: Masih Inget Gayanya Ya?
-
Tak Lagi Panggil Tante, El Rumi Punya Panggilan Khusus Buat Mulan Jameela Bikin Netizen Ikut Girang: Dah Welcome Ya
-
Jadi Ibu Tiri, Juwita Bahar Blak-blakan Curhat soal Hubungannya dengan Anak Sambung
-
Jeje Govinda Maafkan Syahnaz soal Perselingkuhan, Netizen: Ingat Suami Cut Tari, Endingnya Cerai
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Generasi Muda Bicara Ekonomi: Youth Economic Summit 2024 Cetak Optimisme Baru untuk Indonesia
-
Ashira Zamita, Ogah Nikah Muda Karena Menjadi Saksi Kengerian Pernikahan yang Dialami Sang Kakak
-
Oka Antara yang Ambisius dan Kisahnya Menghadapi Pilkada Penuh Ketegangan
-
Totalitas Febby Rastanty di Film Wanita Ahli Neraka: Dari Adegan Berat hingga Latihan Jadi Istri yang Baik
-
Boney M 50th Anniversary Tour Menghidupkan Kembali Kejayaan Era Disco di Jakarta