Matamata.com - Baby Margaretha baru saja melahirkan anak keduanya. Ia dikaruniai seorang bayi perempuan yang diberi nama Christl Euginia.
Potret cantik putri Baby Margaretha itu menarik perhatian netizen. Pasalnya bayi yang lahir pada 7 April lalu itu terlihat begitu cantik.
Sang putri kembali jadi perhatian usai menjalani pemotretan. Intip langsung yuk hasil pemotretan tersebut.
1. Bertema Bollywood
Putri Baby Margaretha itu melakukan pemotretan dengan tema Bollywood. Ia terlihat menggemaskan saat mengenakan kain sari berwarna merah lengkap dengan hiasan kepala khas India.
2. Bando bunga
Foto di atas memperlihatkan Christl mengenakan baju renda. Posenya juga terlihat menggemaskan ditambah dengan hiasan bando bunga di kepalanya.
3. Kelewat cantik
Foto di atas memperlihatkan kecantikan putri Baby Margaretha. Punya kulit putih dan paras cantik, sang putri langsung dibanjiri pujian saat terlahir ke dunia.
4. Menawan diantara bunga-bunga
Meski dikelilingi bunga-bunga cantik, tapi paras Chirstl tetap terlihat menawan. Ia sangat cantik dan mungil dengan mengenakan dress renda warna pink.
Berita Terkait
-
Kabar Duka: Ayah Baby Margaretha Meninggal Dunia
-
5 Artis Pernah Ikut Ajang Pencarian Jodoh, Angga Wijaya Baru Jadi Sorotan
-
9 Potret Anak Artis Blasteran Sunda Bule, Bibit Unggul Sejak Lahir
-
10 Potret Terbaru Baby Margaretha, Kembali Aktif di Dunia Hiburan Setelah Ditinggal Sang Suami Tuk Selamanya
-
Pengin Banget Ketemu Mendiang Suami, Baby Margaretha Lakukan Ritual Pemanggilan Arwah?
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya