Matamata.com - Banyak artis dangdut yang selalu meng-update penampilannya. Deretan artis dangdut ternama Inul Daratista, Via Vallen, Ayu Ting Ting dan deretan artis lainnya menadi saksi bahwa transformasi daya tarik visual menjadi salah satu kunci untuk dapat bertahan industri musik di Indonesia.
Penasaran dengan transformasi sederet artis dangdut ? Melansir Suara.com, berikut ini daftarnya!
Baca Juga:
Ayu Ting Ting Ngutang Rp 100 Juta, Iis Dahlia Beri Reaksi Tak Terduga
Nella Kharisma mengalami perubahan drastis dilihat dari potretnya di zaman dahulu dan zaman sekarang. Dapat dilihat dari cara dia merawat kulit muka dan gaya make up yang selalu mengikuti trend yang ada.
Perubahan tertentu mengarah ke perubahan yang lebih baik. Gaya berpakaian, lifestyle, baik gaya hidup konsumsi makanan ataupun konsusmsi untuk pakaian menjadi lebih baik.
2. Via Vallen
Baca Juga:
Makin Gede Mirip Papanya, Rambut Anak Zaskia Gotik Diomongin
Pedangdut yang mulai aktif berkarir mulai tahun 2006 ini masih menjadi salah satu biduan favorit di tanah air. Via Vallen yang punya nama asli Maulidia Octavia terlihat sangat perbedaan di awal berkarir hingga kini menjadi artis papan atas. Salut Via Vallen.
3. Ayu Ting Ting
Perbedaan gaya make up sangat terlihat jelas oleh sosok pedangdut Ayu Ting Ting ini. Ayu yang dahulu terlihat sangat medok dalam ber-make up, sekarang sudah tampil up to date dengan vibe riasan yang natural dan masih nampak wajah asli Ayu Ting Ting. Model rambut juga menjadi point penting yang menjadikan Ayu Ting Ting semakin terlihat cantik.
Baca Juga:
3 Potret Baby Bump Nella Kharisma, Pipi Chubby Gemesin Abis
4. Zaskia Gotik
Kemajuan segala jenis produk untuk kecantikan dan produk untuk perawatn kulit untuk zaman sekarang sangat terasa sangat kontras dibanding pada tahun dibawah 2010 an. Kulit glowing merupakan wajah yang banyak di dambakan oleh semua orang terutama bagi kalangan kaum hawa bukan ? Salah satu pedangdut dengan nama asli Surkianih atau kadang ada yang menyebut Zakia Shinta ini semakin bertambah usia justru semakin terlihat cantik dan segar.
5. Inul Daratista
Pedangdut legendaris ini juga tak kalah dengan para pedangdut baru yang baru menggeluti perpanggungan dangdut Indonesia di semua dibidang, apalagi dari segi style fashion, make up dan segala jenis produk untuk mmepercantik tubuh dan muka.
Apalagi wajah merupakan aset yang sangat dominan untuk selalu di jaga dan di upgrade. Pedangdut dengan nama asli Ainur Rokhimah kelahiran 21 Januari 1979 yang hampir menginjak umur berkepala lima, justru semakin terlihat menarik dan selalu enerjik.
Itulah 5 potret transformasi pedangdut dari jaman jadul ke masa kini yang semakin memesona. Mana favorit Anda?
Berita Terkait
-
Mantan OB Inul Daratista Didakwa Melakukan Pencurian di Pengadilan Negeri Jakarta Utara
-
Mengungkap Sisi Lain Ayu Ting Ting yang Tak Banyak Diketahui Publik
-
Bukan dari Selebritis, Hard Gumay Bongkar Sosok Jodoh Ayu Ting Ting Ternyata...
-
Ungkit Nafkah usai Keponakan Lahir, Wendy Cagur Sindir Telak Ayu Ting Ting: Sama Keluarga Perhitungan!
-
2 Kali Gagal Nikah, Hard Gumay Minta Ayu Ting Ting Tidak Matre: Susah Cari Kaya Raffi
Terkini
-
Ashira Zamita, Ogah Nikah Muda Karena Menjadi Saksi Kengerian Pernikahan yang Dialami Sang Kakak
-
Oka Antara yang Ambisius dan Kisahnya Menghadapi Pilkada Penuh Ketegangan
-
Totalitas Febby Rastanty di Film Wanita Ahli Neraka: Dari Adegan Berat hingga Latihan Jadi Istri yang Baik
-
Boney M 50th Anniversary Tour Menghidupkan Kembali Kejayaan Era Disco di Jakarta
-
Lamaran Bhisma Mulia Ditolak Keluarga Calon Istri, Apa Alasan Sebenarnya?