Matamata.com - Beredar video seorang TNI diserang sekelompok pria yang diduga Debt Collector di GT Tol.
Video itu pun jadi viral di media sosial usai diunggah akun @jurnalis169 pada Sabtu (8/5/2021).
Dalam video tersebut terlihat kondisinya ricuh. Anggota TNI yang dikabarkan bernama Serda Nurhadi dari Kodim Jakarta Utara ini diserang.
"Pak TNI diserang Pak, TNI diserang," teriak perekam video itu.
Terdengat Serda Nurhadi berdialog menjelaskan ke kelompok pria itu kalau akan pergi ke rumah sakit jantung.
Memang dalam mobil ada penumpang yang sedang kena serangan jantung dan harus dibawa ke rumah sakit. Serda Nurhadi niatnya membantu.
Melansir keterangan yang dituliskan @jurnalis169, ternyata mobil yang ditumpanginya itu sedang ada masalah dengan leasing. Sekelompok Debt Collector itu berusaha mengambil mobis tersebut.
Adanya video viral itu, polisi langsung bertindak tegas.
Melansir Suara.com, Kapolres Metro Jakarta Utara, Kombes Guruh Arif Darmawan membenarkan peristiwa tersebut. Lokasinya berada di Gerbang Tol Kebun Bawang, Jakarta Utara. Guruh menyebut, kejadian itu sedang ditangani pihaknya.
"Benar, sudah ditangani Polres Metro Jakarta Utara," kata Guruh, Minggu (9/5/2021).
Hanya saja, Guruh belum membeberkan secara detail peristiwa itu. Namun diketahui sudah ada pelaporan ke pihak Polres Metro Jakarta Utara.
Berita Terkait
-
Viral! Warga Ganti Foto Ridwan Kamil dengan Potret Dedi Mulyadi sebagai Gubernur Jabar, Ini Faktanya
-
Deddy Corbuzier Tanggapi Permintaan Maaf Ivan Gunawan atas Candaan Kasus Pelecehan Seksual: Yang Masalah adalah...
-
Suka Pamer Emas Sampai Sawer Ahmad Dhani, Ternyata Ini Sumber Kekayaan Mira Hayati
-
Tak Hanya Marah, Luna Maya Suka Kasih Reward ke Karyawannya Jika Ultah dan Berprestasi
-
Viral! Luna Maya Semprot Karyawan Gegara Aksi Marahnya Divideokan: Cuma Pengin yang Terbaik Aja
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya