Matamata.com - Aktris cantik Ardina Rasti saat ini tengah menanti kelahiran anak keduanya. Bersama suami dan anaknya, Rasti menjalani maternity shoot.
Mengambil konsep sederhana dan simpel, hasil pemotretan tersebut tetap terlihat manis. Bahkan keluarga itu tampak begitu hangat.
Berikut 3 maternity shoot Ardina Rasti bersama keluarganya.
1. Bergaya di kamar mandi
Foto pertama memperlihatkan Rasti bersama suaminya, Arie Dwi Andika berpose di kamar mandi. Cuma duduk di lantai, tapi pasangan tersebut tampak sangat manis dalam sesi maternity shoot itu.
"tersenyum dan tertawa bersama orang tersayang, adalah hal paling membahagiakan saya tiap hari. hal-hal sederhana seperti melihat kelakuan konyol suami & @anaralangit sudah bikin saya happy bgt," tulis Rasti.
2. Bak pasangan artis Korea
Di foto kedua, Rasti memilih konsep simpel. Ia memakai dress bunga-bunga warna kuning, begitu pula dengan sang suami yang juga memakai kemeja warna senada.
Meski cuma gandengan tangan, tapi hasil fotonya tampak sangat bagus. Mereka bahkan terlihat seperti pasangan artis Korea.
3. Ajak anak pertama
Keluarga Ardina Rasti tampak antusias menyambut kehadiran anggota baru. Tak lupa, Rasti mengajak putranya, Anara Langit untuk ikut foto dalam sesi maternity shoot.
Rasti bersama suami dan anaknya terlihat gembira tersenyum ke arah kamera. Keluarga idaman banget, ya!
Berita Terkait
-
Celine Evangelista Merasa Dijebak di Film 'Penunggu Rumah Buto Ijo'
-
Bintangi Film Horor 'Lampir', Ardina Rasti Tak Bisa Jauh dari Anak: Aku Kangen Banget
-
9 Momen Ardina Rasti Menyusui Anaknya, Peringati Pekan ASI Sedunia
-
Merasa Tak Adil, Publik Bandingkan Kasus Dugaan KDRT Rizky Billar dengan Eza Gionino: Kasian Dia
-
10 Nama Asli Artis Kental Nuansa Jawa, Ada yang Keturunan Raja
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya