Matamata.com - Ria Ricis bersama kedua kakaknya, Oki Setiana Dewi dan Shindy Putri pulang ke Batam usai kepergian sang ayah untuk selama-lamanya.
Setelah kepergian sang ayah, Ria Ricis dan kakak-kakaknya pulang ke Batam untuk sebuah misi mulia. Mereka pun menyambangi rumah masa kecil yang penuh kenangan dengan sang ayah. Seperti apa potretnya? Simak momen Ria Ricis pulang ke Batam berikut ini.
1. Ria Ricis pulang ke kota kelahirannya untuk sebuah misi mulia yakni membangun rumah tahfiz.
Baca Juga:
Kemal Palevi Tanggapi Kontroversi Vlog Ria Ricis: Ini Salah Siapa?
2. Tak sendiri, ia bersama kakak-kakaknya kembali ke kota tempat masa kecil dan remaja mereka dihabiskan.
3. Ketiganya pulang ke Batam untuk melanjutkan misi mereka dengan memanfaatkan rumah peninggalan sang ayah.
4. Menurut Oki Setiana, rumah masa kecil mereka ini dibangun sang ayah dengan penuh perjuangan dan tak sekali jadi. Rumah ini nantinya akan dijadikan "Rumah Wuran Sulyanto" yang dimanfaatkan untuk membantu beasiswa para penghafal Al quran.
Baca Juga:
Ngonten saat Ayah Wafat, Kakak Ipar Ungkap Ria Ricis Sedekah Ratusan Juta
5. Di momen kepulangan Ria Ricis dan kakaknya ke Batam ini, mereka juga bertemu dengan kawan lama semasa sekolah.
Demikianlah 5 momen Ria Ricis pulang ke Batam bersama kakak-kakaknya untuk membangun misi mulia mereka.
Baca Juga:
5 Konten YouTube Ria Ricis yang Menuai Pro Kontra
Berita Terkait
-
Ancam Culik Wartawan, Bodyguard Atta Halilintar Dilaporkan ke Polisi
-
Cut Syifa Deg-degan Bintangi Film 'GAZA Hayya 3': Niat dari Awal Tulus
-
Pergi Haji Usai Resmi Menjanda, Ria Ricis Berdoa Didekatkan Dengan Orang Baik
-
Sakit Hati Dipecat, Mantan Security Colong Video Ria Ricis Berbaju Minim dan Rekaman CCTV
-
Pelaku Pemerasan Ria Ricis Ditangkap, Terancam Pidana 8 Tahun Penjara dan Denda Rp2 Miliar
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Kampung Berseri Astra Keputih Hijaukan Lingkungan Surabaya
-
Pelestarian Sendang Tirto Wiguno, Mengangkat Potensi Wironanggan Lewat Program Kampung Berseri Astra
-
Program Beasiswa Kampung Berseri Astra, Harapan Baru bagi Anak-anak di Palembang
-
Peran Exchange Kripto di Indonesia: Apakah Aman dan Legal untuk Berdagang Bitcoin?
-
Harapan Warga Gang Durian: Dukungan Astra dalam Budidaya Ikan Nila Berkelanjutan