Matamata.com - Baru-baru ini, kakak beradik artis Zaskia Sungkar dan Shireen Sungkar mengunjungi kantor sembari menunjukkan bisnis terbaru mereka. Kamu penasaran nggak nih seperti apa kantor Zaskia dan Shireen Sungkar?
Dua putri cantik Mark Sungkar ini memang sangat kompak di berbagai acara dan kegiatan. Mereka sering kolaborasi dalam hal bisnis, mulai dari bisnis fashion sampai alat pecah belah premium.
Kini mereka berhasil membuat sebuah kantor baru yang didesain spesial. Penasaran dengan kantor Zaskia Sungkar dan Shireen Sungkar ini? Kepoin bareng di sini yuk:
1. Begitu masuk ke bagian lobby, kamu akan disuguhi dengan interior dan desain yang sangat memanjakan mata. Dengan warna krem yang membuat suasana makin nyaman.
2. Desain lampu gantungnya glamour abis deh, dengan desain kaca kaca kecil yang kece
3. Dengan gerbang yang cukup mewah dipadukan dengan ukiran ukiran yang cantik dan bernuansa hitam.
4. Hiasan dinding berupa lukisan besar dengan perpaduan warna yang unik.
5. Selain vespa, ruangan tengah juga dilengkapi sofa-sofa yang nyaman. Betah lama-lama disini nih
6. Nuansa krem dan putih di ruangan depan sangat terasa di kantor baru Zaskia ini.
7. Gelas dan perabotan pecah belah lainnya ditata sedemikian rupa. Selain untuk kebutuhan pantry juga untuk hiasan.
8. Desain minimalis tampak di ruangan lainnya yang dihiasi pigura kecil
9. Rak berisi buku yang di tata dengan rapi dan sejajar, serta ada hiasan seperti burung sedang hinggap ini lucu ya.
10. Ruang ini dilengkapi dengan meja memanjang, mungkin ini nantinya akan dijadikan sebagai meja kasir ya.
Itu dia 10 potret kantor baru Zaskia dan Shireen Sungkar yang desainnya nyaman banget. Bagaimana menurutmu? [Sofia Ainun Nisa]
Berita Terkait
-
Resmi Sandang Gelar Sarjana, Teuku Wisnu Dapat Pujian dari Shireen Sungkar dan Realisasikan Janji pada Orang Tua
-
Dicap Pasutri Jorok, Netizen Ternyata Tertipu Gimik Teuku Wisnu dan Shireen Sungkar: Marketing S3
-
Pamit Pergi Haji, Nagita Slavina Auto Mewek Dibisiki Zaskia Sungkar: Semoga...
-
Kulkas Kotor Teuku Wisnu dan Shireen Sungkar Bikin Heboh, Klarifikasinya Dinyinyiri: Melucu tapi Tidak Lucu
-
Asyik Bercengkrama dengan Lesti Kejora, Adab Shireen Sungkar Abaikan Orang Lain Minta Salaman Jadi Gunjingan
Terpopuler
-
Negara Gugat Enam Korporasi Rp4,8 Triliun Terkait Kerusakan Lingkungan di Sumatera Utara
-
Transisi Kelembagaan Kemenhaj Capai 90 Persen, Layanan Haji Dipastikan Tanpa Jeda
-
Seskab Teddy Ajak Umat Islam Jadikan Isra Mikraj Momentum Teguhkan Iman
-
KPK Dalami Dugaan Aliran Uang dari Biro Haji ke Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya