Matamata.com - Baru-baru ini, pasangan Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag melakukan pemotretan prewedding bernuansa klasik elegan. Dalam pemotretan prewedding kali ini, keduanya terlihat begitu menarik dan romantis.
Bagi Jessica Iskandar, momen yang satu ini menjadi kedua kalinya. Penampilannya pun makin memikat saat berpose dengan calon suaminya, Vincent Verhaag.
Yuk intip potret prewedding Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag dipotret oleh Axioo dan Joe Setiawan di bawah ini biar kamu nggak penasaran lagi:
Baca Juga:
Adu Gaya Jessica Iskandar Prewedding dengan Vincent Verhaag vs Richard Kyle
1. Dipuji bak Gigi Hadid
Penampilan Jessica Iskandar terlihat memukau terlebih soal hair do yang ditata untuknya. Jessica Iskandar terlihat pas dengan gaya pony tail tersebut.
Ia bahkan dipuji bak Gigi Hadid saat hadiri Met Gala 2021. Setuju nggak nih sama komentar yang satu ini?
Baca Juga:
Jessica Iskandar Pamer Pacar Kenakan Jas: Pria Terbaik Pilihan Tuhan
2. Dress sequin dan jas hitam
Jessica Iskandar menggunakan dress sequin seksi dengan belahan dada rendah. Dress tanpa lengan ini juga bernuansa elegan warna metalik.
Sedangkan, Vincent Verhaag terlihat tampan dan gagah saat pakai jas hitam dengan kemeja putih. Penampilan host MTMA ini tampak amat memukau.
Baca Juga:
Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag Jalani Konseling Pra Nikah
3. Mesra
Pose mesra antara Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag kelihatan manis dan nggak berlebihan. Keduanya pun tampak sama-sama berwajah fierce namun terlihat guratan bahagia.
Momen yang satu ini menuai pujian netizen. Banyak juga yang mendoakan pasangan ini.
Baca Juga:
Jessica Iskandar ke Vincent: Terima Kasih Membantuku Sembuh dari Luka!
4. Tampil klasik
Keduanya juga berpose di tempat yang klasik bernuansa warm. Penampilan keduanya pun mendukung buat pemotretan prewedding ini.
Pasangan ini makin disorot usai Vincent Verhaag melamar Jessica Iskandar. Tak lama kemudian, keduanya melakukan pemotretan prewedding ala klasik ini.
5. Tampan
Jessica Iskandar akan segera dipersunting Vincent Verhaag. Sosok host yang satu ini amat tampan dan macho bersanding dalam pemotretan prewedding kali ini.
Itu tadi lima potret prewedding Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag. Penampilan Jessica Iskandar dimiripin Gigi Hadid loh.
Berita Terkait
-
Usai Alami Pendarahan, Jessica Iskandar Jalani Operasi
-
Usai Melahirkan Anak Ketiga, Jessica Iskandar Alami Pendarahan, 3 Kali Transfusi Darah
-
Hadiri Pernikahan Chand Kelvin dan Dea Sahirah, Baju Jessica Iskandar Bikin Salfok
-
Rela Program Bayi Tabung Demi Anak Bershio Naga, Niat Jessica Iskandar Bikin Tepok Jidat: Membagongkan
-
Jessica Iskandar Umumkan Hamil Anak Ketiga: Baby Twins kah?
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'
-
Cine-Concert Samsara: Sebuah Simfoni Cahaya dan Suara
-
Kenali Ciri-ciri Pasangan Red Flag Seperti Arya yang Diperankan Ibrahim Risyad, Jangan Sampai Terjebak dan Menyesal!
-
Identitas Sinema Asia Terjawab di JAFF 2024: Yohanna Sabet 5 Piala, Happyend Bawa Pulang Golden Hanoman