Matamata.com - Sederet artis sukses kebanyakan punya rumah di Jakarta, namun mereka tak lantas melupakan rumah masa lalunya.
Ada beberapa yang merenovasi rumah di kampung halaman dari hasil jerih payah berkarier di dunia entertainment.
Ada yang mewahnya kelewatan tapi ada yang sederhananya kebangetan, yuk intip potret rumah artis pria di kampung halaman.
1. Eko Patrio
Berikutnya ada komedian sekaligus politisi Eko Patrio yang punya hunian mewah di kota kelahirannya di Nganjuk, Jawa Timur. Eko menceritakan rumah ini digunakan untuk keluarga jika berkunjung ke kampung halamannya.
2. Betrand Peto
Kalau ini adalah potret rumah Betrand Peto yang ada di Nusa Tenggara Timur (NTT). Walau tampak sederhana, tempat tinggal putra Ruben Onsu ini cukup nyaman untuk ditinggali.
3. Jirayut
Jirayut yang sukses berkarier di Indonesia merupakan orang asli Thailand. Begilah potret rumah Jirayut di Thailand dengan dominasi warna oranye yang telah direnovasi baru-baru ini.
Berikutnya ada Alshad Ahmad yang punya rumah di kampung halamannya di Bandung, Jawa Barat. Kediaman mewah sepupu Raffi Ahmad ini begitu luas bahkan terlihat kontras dengan rumah-rumah lain disekelilingnya. Disebut-sebut hunian Alshad ini seharga Rp 300 miliar.
5. Ariel NOAH
Diketahui Ariel NOAH tinggal di Bandung, Jawa Barat semasa kecilnya. Namun rumah yang tergolong mewah pada zamannya itu kini tampak usang dan dibiarkan kosong terbengkalai.
6. Nces Nabati
Nces Nabati yang sukses jadi pembawa acara kuliner ini punya rumah sederhana di kampung halamannya di Cibuni, Cianjur Selatan. Tampak rumah Nces Nabato yang begitu asri dengan dikelilingi sawah serta pepohonan.
Itulah 9 potret rumah artis di kampung. Tentunya hunian para seleb di kampung halaman masing-masing tersebut menyimpan kenangan tersendiri tempat mereka dibesarkan.
7. Hanung Bramantyo
Dikenal sebagai sutradara sukses, Hanung Bramantyo punya rumah di Yogyakarta yang merupakan kampung halamannya. Belakangan Hanung dan keluarga sering pulang ke rumah Yogyakarta ini. Rumah Hanung tampak bernuansa jawa klasik tradisional.
8. Andhika Pratama
Andhika Pratama punya rumah nyaman di kampung halamannya di Malang, Jawa Timur. Rumah sederhana yang tampak asri ini baru selesai direnovasi pada akhir tahun 2019 lalu.
Kontributor: Trias Rohmadoni
Berita Terkait
-
Beri Hadiah Ratusan Juta, Raffi Ahmad dan Nagita Gandeng Legenda Sepak Bola Italia di 'Padel Wars'
-
DPR Bahas Manajemen Royalti, Ariel Noah hingga Vina Panduwinata Hadir di Parlemen
-
Momen Hangat: Ariel NOAH Dapat Ciuman dari Alleia usai Pertandingan Voli, Aksi Ayah-Anak Ini Curi Perhatian Publik
-
Ariel NOAH Tegaskan Setuju Sistem Direct License, tapi Angkat Suara soal Pelaksanaannya
-
Dibatalkan Mendadak, Kunjungan Ariel NOAH hingga Raffi Ahmad ke NTB Batal
Terpopuler
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya