Matamata.com - Di perkembangan zaman yang semakin maju seperti sekarang ini, berbagai produk alat rumah tangga elektronik memang sangat membantu menyelesaikan pekerjaan rumah. Apalagi jika alat rumah tangga elektronik tersebut sudah dilengkapi dengan fitur-fitur teknologi terbaru.
Bagi para ibu rumah tangga dan para pekerja kantoran, alat rumah tangga elektronik ini akan sangat membantu dan menghemat waktu pekerjaan. Untuk itu, berbagai brand-brand kenamaan khusus elektronik rumah tangga berlomba-lomba untuk menawarkan produk terbaiknya.
Nah, bagi Anda yang ingin membeli alat rumah tangga elektronik dengan kualitas bagus, berikut ini beberapa rekomendasi merek terbaiknya.
Baca Juga:
9 Rekomendasi Film Tentang Cinta Beda Usia, Bikin Baper
1. Cosmos
Rekomendasi brand alat rumah tangga elektronik terbaik yang ada di posisi pertama adalah Cosmos. Berbagai jenis produk elektronik dari Cosmos wajib Anda pertimbangkan karena merek ini merupakan salah satu Top Brand di Indonesia dan merek asli dari Indonesia.
Ada berbagai jenis produk rumah tangga elektronik yang dapat Anda pilih, mulai dari setrika, kipas angin, rice cooker, blender, dan lainnya. Harga dari produk-produk elektronik Cosmos juga lebih terjangkau dari merk lainnya. Selain itu kualitasnya terjamin bagus dan tahan lama.
Baca Juga:
9 Rekomendasi Drama Korea Tentang Malaikat Maut yang Wajib Ditonton, Awas Kepincut!
2. Philips
Tak ingin kalah dari Cosmos, Philips juga menjadi salah satu merek yang memproduksi alat rumah tangga elektronik terbaik yang layak Anda pertimbangkan. Bagaimana tidak? Philip merupakan salah satu produsen elektronik terbaik dengan konsumen terbesar di dunia.
Jadi, sudah tidak mengherankan lagi jika kualitasnya sangat bagus dan tahan lama. Ada banyak produk kategori dari Philips yang bisa Anda temukan di berbagai toko elektronik dan toko online terpercaya seperti Shopee. Mulai dari mixer, rice cooker, blender, hingga produk perlengkapan untuk bayi.
Baca Juga:
9 Rekomendasi Film Netflix Berlatar Sejarah, Wajib Banget Ditonton
3. LG
Rekomendasi alat rumah tangga elektronik terbaik lainnya yang wajib Anda pertimbangkan adalah LG. Merek satu ini merupakan salah satu produsen AC terbesar dan terbaik di pasar Indonesia dan belahan dunia lainnya.
Tak hanya AC, LG juga memproduksi berbagai produk alat elektronik rumah tangga lainnya, seperti mesin cuci, TV, kulkas, bahkan hp android. Merek asal Korea Selatan ini juga memproduksi berbagai alat kebutuhan kantor dengan kualitas mumpuni.
Baca Juga:
7 Rekomendasi Film Terbaru di Netflix Mei 2022, Siap Temani Libur Lebaran
4. SHARP
Bagi Anda yang sedang mencari merek kulkas atau mesin cuci dengan harga terjangkau dan kualitas bagus, SHARP wajib ada di waiting list. Mengapa? Sebab, semua alat rumah tangga elektronik buatan SHARP diklaim lengkap dan memiliki harga yang lebih terjangkau dibanding para pesaingnya.
5. Sanken
Meski namanya terkesan seperti nama merek-merek Jepang, siapa sangka jika merek Sanken adalah produk asli buatan Indonesia. Brand ini sudah berdiri sejak tahun 1996 dan terbukti memiliki kualitas terbaik dikelasnya.
Jenis produk buatan Sanken yang layak Anda pertimbangkan adalah rice cooker, kulkas, mesin cuci, air cooler, dispenser, dan masih banyak lagi. Produk elektronik buatan Sanken tentunya sudah bergaransi resmi sehingga Anda tidak perlu khawatir jika terjadi kerusakan.
Demikianlah berbagai rekomendasi merek alat rumah tangga elektronik terbaik dengan kualitas bagus dan layak dipertimbangkan. Terlebih lagi, semua peralatan elektronik rumah tangga tersebut dapat Anda temukan di promo kampanye Shopee 6.6 Sale.
Promo kampanye dari Shopee ini akan berlangsung selama bulan Juni 2022 dengan berbagai diskon dan cashback menarik yang akan membuat Anda lebih hemat sekaligus untung. Beberapa diskon dan cashback yang disediakan oleh Shopee adalah Super Diskon dari 60%, Gratis Ongkir Xtra, dan Serba 30RB.
Promo menguntungkan lainnya bisa kamu temukan dengan mendownload atau mengunjungi laman Shopee sekarang. Mau mendapatkan promo menarik lainnya? Kunjungi Shopee sekarang, yuk!
Berita Terkait
-
Serem! Rekomendasi Film Horor Thailand Ini Bikin Jirayut Ga bisa Tidur
-
Aktor Top Hollywood yang Pertama Kali Masuk Nominasi Oscar, Ini 9 Film Cillian Murphy
-
Teman Malam Tahun Baru, ini 7 Rekomendasi Film Netflix untuk Ditonton saat Liburan Akhir Tahun 2023
-
7 Rekomendasi Film Komedi India Tahun 2023, Termasuk Dunki yang Dibintangi Shah Rukh Khan
-
Akting di Budi Pekerti Diacungi Jempol, Ini 5 Rekomendasi Film Sha Ine Febriyanti
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Generasi Muda Bicara Ekonomi: Youth Economic Summit 2024 Cetak Optimisme Baru untuk Indonesia
-
Ashira Zamita, Ogah Nikah Muda Karena Menjadi Saksi Kengerian Pernikahan yang Dialami Sang Kakak
-
Oka Antara yang Ambisius dan Kisahnya Menghadapi Pilkada Penuh Ketegangan
-
Totalitas Febby Rastanty di Film Wanita Ahli Neraka: Dari Adegan Berat hingga Latihan Jadi Istri yang Baik
-
Boney M 50th Anniversary Tour Menghidupkan Kembali Kejayaan Era Disco di Jakarta