Matamata.com - Lagu “Salam Kenal” yang dirilis oleh Vidi Ardiano sebagai single terbaru pada Rabu, 6 Juli 2022.
Lirik lagu Vidi Aldiano "Salam Kenal" dengan sedih menggambarkan momen pelepasan orang yang dicintai yang telah meninggal.
Pendengar musik pasti akan jatuh hati pada Vidi Ardiano ketika melihat arti dari lirik lagu “Salam Kenal”.
Lirik Lagu "Salam Kenal" - Vidi Aldiano
Hai, salam kenal
Dariku yang pernah bahagiakannya
Selamat sudah bersama dia
Yang tak lagi memilihku
Baca Juga:
Sule dan Nathalie Holscher Berantem, Adik hingga Babysitter Adzam Jadi Saksi
Hai, salam kenal dari ku
Yang dulu jaga hati nya
Beruntung kau yang melanjutkannya
Kini kau yang dipilihnya
Pesan ku untukmu
Tolong jangan hilangkan senyumnya
Jagalah sinarnya
Slalu jaga hangat peluknya
Baca Juga:
8 Momen Kebersamaan Jonathan Frizzy dan Ririn Dwi Ariyanti, Bikin Baper!
Terus cintai kekurangannya
Dan beri waktu tuk mengertinya
Bahagialah bersamanya
Hai, salam kenal dari ku
Yang dulu jaga hati nya
Beruntung kau yang melanjutkannya
Kini kau yang dipilihnya
Pesan ku untukmu
Baca Juga:
Ustaz Derry Sulaiman Muak Lihat Cara Tim Gus Samsudin Sambut Pesulap Merah: Buruknya Akhlak!
Tolong jangan hilangkan senyumnya
Jagalah sinarnya
Slalu jaga hangat peluknya
Terus cintai kekurangannya
Dan beri waktu tuk mengertinya
Bahagialah bersamanya
Jangan ulangi salahku
Baca Juga:
Alyssa Daguise Beri Kode Sudah Putus dari Al Ghazali Sejak Mei
Lagu ini pesanku untukmu
Tolong jangan hilangkan senyumnya
Jagalah sinarnya
Slalu jaga hangat peluknya
Terus cintai kekurangannya
Dan beri waktu tuk mengertinya
Bahagialah bersama
Bahagialah bersama
Bahagialah bersamanya
Berita Terkait
-
Masih Harus Rutin Kemo, Vidi Aldiano Kabarkan Sel Kankernya Bertambah di Bagian Tubuh Lain
-
Cinta Laura, Vidi Aldiano, Ramengvrl hingga Basboi Turut Memeriahkan Gelaran HSS Series 5
-
Peter Holly Juara X Factor Indonesia Season 4, Bawa Pulang Uang Rp150 Juta dan Mobil
-
Rayakan Ultah Ke-34 Tahun, Vidi Aldiano Sematkan Pesan Berjuang Melawan Kanker
-
Pernah Ragukan Adanya Tuhan, Vidi Aldiano Ngaku Dapat Hidayah: Gue Agnostik
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'
-
Cine-Concert Samsara: Sebuah Simfoni Cahaya dan Suara
-
Kenali Ciri-ciri Pasangan Red Flag Seperti Arya yang Diperankan Ibrahim Risyad, Jangan Sampai Terjebak dan Menyesal!
-
Identitas Sinema Asia Terjawab di JAFF 2024: Yohanna Sabet 5 Piala, Happyend Bawa Pulang Golden Hanoman