Matamata.com - Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo segera menikah dalam waktu dekat. Meski tanggal pernikahan belum terungkap, Kevin dan Valencia dikabarkan akan menikah di bulan Maret 2023 ini.
Jelang hari pernikahan, Valencia Tanoesoedibjo berbagi potret prewedding bertema bulutangkis yang berhubungan erat dengan profesi Kevin Sanjaya. Simak potret prewedding Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo berikut ini.
1. Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo disebut-sebut sebagai couple goals. Selain wajah yang rupawan, karier Kevin dan Valencia sama-sama sedang berada di puncak.
Baca Juga:
Pamer Foto Prewedding, Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo Banjir Pujian: Sederhana Tapi Elegan
2. Kendati begitu, potret prewedding Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo tampak begitu sederhana. Outfit yang dipilih Kevin dan Valencia sama sekali tak menunjukkan kementerengan.
3. Potret prewedding Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo berlatar lapangan bulutangkis. Seperti diketahui, Kevin tercatat sebagai atlet dengan peringkat 1 dunia terlama di sektor ganda putra bulutangkis.
4. Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo membagikan momen sederhana bagaimana mereka menghabiskan waktu bersama di lapangan bulutangkis dalam potret prewedding ini. Tawa Valencia menunjukkan kebahagiaannya yang tak sederhana.
Baca Juga:
7 Pemotretan Valencia Tanoesoedibjo dan Kevin Sanjaya di Paris, Mesra Banget bak Prewedding
5. Dalam waktu dekat, Valencia Tanoesoedibjo akan terus menyandarkan pundaknya di bahu Kevin Sanjaya. Kevin dan Valencia akan saling berjanji untuk hidup bersama selamanya.
6. Selain bulutangkis, Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo juga menjalani potret prewedding bertema kasual. Kevin tampak mengenakan setelan jas hitam yang selaras dengan rok Valencia.
7. Kecantikan Valencia Tanoesoedibjo begitu terpancar dengan penampilan sederhana yang dipilihnya untuk pemotretan prewedding. Kevin Sanjaya sampai terkesima melihat kecantikannya ya!
Baca Juga:
10 Potret Kevin Sanjaya Hadiri Ultah Calon Mertua, Sudah Seperti Keluarga Sendiri
8. Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo juga memperlihatkan keintiman yang tidak berlebihan dalam potret prewedding mereka. Tawa saat saling menyentuhkan hidung terlihat amat romantis.
9. Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo diketahui go public pada awal 2022. Kala itu, Kevin merayakan ulang tahun Valencia di bulan Januari dengan makan malam bersama.
10. Di tahun yang sama, Kevin Sanjaya melamar Valencia Tanoesoedibjo di tengah lapangan Jakarta International Stadium (JIS). Lamaran tersebut juga dihadiri kakak dan kerabat Valencia yang dikenal sebagai para konglomerat.
Itu dia sederet potret prewedding Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo yang sederhana tetapi tetap memperlihatkan keromantisan. Bagaimana pendapatmu?
Berita Terkait
-
Maia Estianty Jadi Juri Amazing Dance Indonesia: Saya Menilai Mereka dari Kelincahan dan Kreativitasnya
-
3 Atlet Nikahi Anak Pejabat, Pratama Arhan Berjodoh dengan Putri Anggota DPR RI
-
Belum Lahiran, Nama Cucu Konglo Hary Tanoe Sudah Dibongkar Valencia: Akhirannya Pakai...
-
Valencia Tanoesoedibjo Gelar Acara Gender Reveal Pakai Tema Badminton, Ini Jenis Kelaminnya
-
Valencia Tanoe Hamil Anak Pertama Kevin Sanjaya: It's a Girl
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'
-
Cine-Concert Samsara: Sebuah Simfoni Cahaya dan Suara
-
Kenali Ciri-ciri Pasangan Red Flag Seperti Arya yang Diperankan Ibrahim Risyad, Jangan Sampai Terjebak dan Menyesal!
-
Identitas Sinema Asia Terjawab di JAFF 2024: Yohanna Sabet 5 Piala, Happyend Bawa Pulang Golden Hanoman