Matamata.com - Capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo mengomentari pertemuan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) baru baru ini. Kedua pejabat penting di pemerintah saat ini bertemu untuk makan malam.
Ganjar Pranowo tak menampik bahwa seorang presiden juga memiliki pilihan. Namun lebih baik, pemimpin negara bisa secara tegas menyebutkan keberpihakannya.
"Saya melihat biasa saja, kan memang sudah berpihak. Malah lebih baik ditegaskan saja bahwa 'ini saya berpihak'," ujar Ganjar dikutip, Minggu (7/1/2023).
Meski pertemuan Jokowi dan Prabowo tersebut sebatas antara presiden dan menterinya yang masih dalam ranah tugas negara, Ganjar menilai hal itu tentu menunjukkan keberpihakan.
"Kalau buat saya itu pasti. Itu menunjukkan sikap berpihaknya gitu," ujar dia.
Ganjar melanjutkan bahwa ia tak mempersoalkan jika memang presiden memiliki pilihan dan keberpihakannya di kontestasi politik Februari 2024 ini. Namun ia mengingatkan tidak ada lagi penyalahgunaan kekuasaan yang dilakukan negara dalam konteks demokrasi di Indonesia.
"Yang penting tidak ada penyalahgunaan kekuasaan, kewenangan, sehingga semua yang bertarung itu fair play," terang Ganjar.
"Kalau saya tidak masalah, namanya juga sebuah pilihan kan," tambah mantan Gubernur Jawa Tengah itu.
Berita Terkait
-
Dukung Pariwisata, Kaesang Pangarep Rekomendasikan Hanok Herison Pegiai, Jadi Calon Bupati Paniai
-
Berharap Jokowi Jadi Saksi Nikah, Thariq Halilintar Beberkan Bulan Pernikahannya
-
Nikita Mirzani Kritik Prabowo Mau Bawa 1.000 Warga Palestina: Bagaimana Mau Menuju Indonesia Emas?
-
Nikita Mirzani Diduga Sindir Rizky Irmansyah 'Babu', Netizen Hafal Polanya: Dulu Disanjung Setinggi Langit
-
Pantesan Diejek Netizen Gak Ngaruh, Aaliyah Massaid Dapat Pujian Begini dari Ibu Iriana
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Mulianya Bos DRW Skincare Sumbang Rp100 Juta untuk Korban Kebakaran Pasar Kutoarjo
-
Pendapatan Tumbuh 40 Persen Sepanjang 2023, Arkadia Digital Media Siapkan Strategi Tingkatkan Kinerja
-
Sebut Presiden Boleh Kampanye, Jokowi Diingatkan Bagaimana SBY Memimpin Dulu
-
Foto Dirinya Menghadap Jokowi di Jogja jadi Sorotan, Kaesang Pangarep Bocorkan Isi Perbincangannya
-
Tanggapi soal Ramai Salam 4 Jari, Anies Baswedan Yakin Masyarakat Butuh Perubahan Besar