Roger Danuarta mengenakan baju koko. (Instagram/@rogerojey)

Matamata.com - Pesinetron Roger Danuarta baru saja memantapkan pilihan untuk pindah keyakinan dari Kristen ke Islam.

Kepindahan Roger Danuarta ke Islam diketahui publik saat video dirinya mengucap dua kalimat syahadat beredar luas di internet.

Pasca menjadi mualaf, Roger Danuarta terlihat sering mengikuti kajian bareng sejumlah artis yang sudah berhijrah sebelumnya. Saat mengikuti kajian, Roger Danuarta pun sering mengenakan baju koko dan peci layaknya muslim pada umumnya.

Baca Juga:
7 Momen Shah Rukh Khan Momong Anak Bungsu, Bikin Gemas!

Tak disangka, penampilan Roger Danuarta saat mengenakan koko cukup mengundang perhatian penggemarnya. Banyak yang memuji pesona pria yang dikabarkan akan menikahi Cut Meyriska ini.

Penasaran seperti apa pesona Roger Danuarta? Intip di sini;

1. Kajian Bersama

Baca Juga:
Bikin Pangling, Cantiknya Pevita Pearce saat Berhijab

Roger Danuarta mengenakan baju koko. (Instagram/@rogerojey)

Baju koko dikenakan Roger Danuarta saat mengikuti kajian. Terlihat Teuku Wisnu, Ricky Harun, dan Arie Untung juga.

2. Sebelum Jadi Mualaf

Roger Danuarta mengenakan baju koko. (Instagram/@rogerojey)

Sebelum menjadi seorang mualaf, Roger Danuarta juga sering mengenakan baju koko untuk keperluan syuting.

Baca Juga:
5 Gaya Rambut Gisella Anastasia dari Waktu ke Waktu, Ikonik Banget!

3. Pernah Dikira Mualaf Lebih Dulu

Roger Danuarta mengenakan baju koko. (Instagram/@rogerojey)

Sebelum resmi menjadi mualaf pada 2018, Roger Danuarta pernah dibilang sudah menjadi mualaf ketika mengenakan baju koko ini.

4. Semakin Terlihat Bijaksana

Baca Juga:
5 Gaya Liburan Nicholas Sean, Putra BTP yang Sederhana

Roger Danuarta mengenakan baju koko. (Instagram/@@yosa_jg)

Baju koko dan songkok yang dikenakan Roger Danuarta membuatnya semakin terlihat bijaksana.

5. Koko Berkoko

Roger Danuarta mengenakan baju koko. (Instagram/@yosa_jg)

Memiliki garis keturunan China, Roger Danuarta adalah koko yang berkoko.

6. Banjir Doa

Roger Danuarta mengenakan baju koko. (Instagram/@rogerojey)

Banjir doa agar Roger Danuarta menjadi mualaf ketika ia mengenakan baju koko dan songkok di sinetronnya. Setahun kemudian, doa tersebut dikabulkan.

7. Istikamah

Roger Danuarta mengenakan baju koko. (Instagram/@rogerojey)

Doa agar istikamah untuk menjadi seorang muslim dipanjatkan oleh netizen yang melihat perubahan Roger Danuarta sekarang.

Load More