Matamata.com - Pesinetron Roger Danuarta baru saja memantapkan pilihan untuk pindah keyakinan dari Kristen ke Islam.
Kepindahan Roger Danuarta ke Islam diketahui publik saat video dirinya mengucap dua kalimat syahadat beredar luas di internet.
Pasca menjadi mualaf, Roger Danuarta terlihat sering mengikuti kajian bareng sejumlah artis yang sudah berhijrah sebelumnya. Saat mengikuti kajian, Roger Danuarta pun sering mengenakan baju koko dan peci layaknya muslim pada umumnya.
Baca Juga:
7 Momen Shah Rukh Khan Momong Anak Bungsu, Bikin Gemas!
Tak disangka, penampilan Roger Danuarta saat mengenakan koko cukup mengundang perhatian penggemarnya. Banyak yang memuji pesona pria yang dikabarkan akan menikahi Cut Meyriska ini.
Penasaran seperti apa pesona Roger Danuarta? Intip di sini;
1. Kajian Bersama
Baca Juga:
Bikin Pangling, Cantiknya Pevita Pearce saat Berhijab
Baju koko dikenakan Roger Danuarta saat mengikuti kajian. Terlihat Teuku Wisnu, Ricky Harun, dan Arie Untung juga.
2. Sebelum Jadi Mualaf
Sebelum menjadi seorang mualaf, Roger Danuarta juga sering mengenakan baju koko untuk keperluan syuting.
Baca Juga:
5 Gaya Rambut Gisella Anastasia dari Waktu ke Waktu, Ikonik Banget!
3. Pernah Dikira Mualaf Lebih Dulu
Sebelum resmi menjadi mualaf pada 2018, Roger Danuarta pernah dibilang sudah menjadi mualaf ketika mengenakan baju koko ini.
4. Semakin Terlihat Bijaksana
Baca Juga:
5 Gaya Liburan Nicholas Sean, Putra BTP yang Sederhana
Baju koko dan songkok yang dikenakan Roger Danuarta membuatnya semakin terlihat bijaksana.
5. Koko Berkoko
Memiliki garis keturunan China, Roger Danuarta adalah koko yang berkoko.
6. Banjir Doa
Banjir doa agar Roger Danuarta menjadi mualaf ketika ia mengenakan baju koko dan songkok di sinetronnya. Setahun kemudian, doa tersebut dikabulkan.
7. Istikamah
Doa agar istikamah untuk menjadi seorang muslim dipanjatkan oleh netizen yang melihat perubahan Roger Danuarta sekarang.
Berita Terkait
-
Kayak Boneka Semua, Pemotretan Terbaru Keluarga Roger Danuarta dan Cut Meyriska Bikin Takjub
-
Roger Danuarta Posting Foto Keluarga: Bapaknya Jungkook, Anaknya Jadi Chanyeol
-
Adab Roger Danuarta Jaga Pandangan saat Mayang Joget Badarawuhi Diomongin: Sambil Baca Ayat Kursi
-
Foto Anak Cut Meyriska dan Roger Danuarta saat Umrah Diunggah Akun Islami Luar Negeri, Malah Dibandingkan dengan Cipung
-
Jadi Korban Tsunami Aceh, Cut Meyriska Sempat Dikira Meninggal Dunia
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar