Matamata.com - Banyak keluarga selebriti yang kerap mengenakan outfit kompak. Nah salah satunya adalah Jonathan Frizzy A Simanjuntak atau yang kerap disapa Ijonk.
Seperti diketahui, Ijonk menikah dengan Dhena Devanka pada 2012 dan dikaruniai tiga anak yang cantik serta tampan yakni Zoe, Zack dan Zayn.
Di sela-sela kesibukanya bermain di sinetron stripping Cinta Yang Hilang (2018), ia tetap menyempatkan waktu luang untuk berjalan-jalan dengan keluarga kecilnya tersebut. Bahkan, ketika jalan-jalan, Ijonk dan istri seringkali sengaja mengenakan baju bernada seragam dan aksesori yang sama. Dan, mereka pun terlihat kompak.
Baca Juga:
Mata Berkaca-kaca, Dewi Perssik Ungkap Kondisi Terkini sang Ayah
Penasaran bagaimana kompaknya Ijonk dan Dhena memadukan outfit yang mereka pakai? Yuk simak deretan fotonya dilansir oleh tim Matamata.com dari akun Instagram @ijonkfrizzy sebagai berikut.
1. Kompak mengenakan baju berwarna biru pekat
Meskipun sibuk, sepertinya Ijonk masih sempat menemani anak-anaknya bermain ke area play ground lho.
Baca Juga:
Biasa Bergaya Glamor, Uya Kuya dan Anak-anak Tak Malu Naik Angkot
2. Kompak menggunakan jas berwarna hitam dengan sang anak
Tentunya Ijonk tak mau ketinggalan mengabadikan momen bersama sikecil melalui sesi photoshoot.
3. Berseragam kasual hitam putih
Baca Juga:
Heboh Adly Fairuz Cucu Ma'ruf Amin, Intip 5 Gaya Liburannya yang Kece Parah
Bukan cuma bajunya aja yang berwarna hitam putih, sepatunya juga lho. Niat banget ya buat kompakan sekeluarga.
4. Mengenakan baju bertema abu-abu
Suami idaman banget ya si Ijonk, sama-sama mengenakan outfit abu-abu untuk berlibur bersama.
5. Christmast Day
Buat memeriahkan natal, keluarga Ijonk kompak banget ya desain baju berkonsep Santa Claus.
Gimana? Setelah melihat potret kekompakan keluarga Ijonk, kamu jadi tertarik nggak design baju seragam bareng keluargamu?
Berita Terkait
-
Dhena Dhevanka Akui Menyesal Menikah dengan Jonathan Frizzy: Aku Menikah dengan Orang yang Salah
-
Tampil Memukau Mirip Syahrini, Dhena Devanka Kasih Kode Ingin Nikah Lagi: Gak Butuh Basa-basi
-
Puas Hasil Operasi Plastik di Korea, Dhena Devanka Bikin Pangling
-
Gagal Berumah Tangga Sebanyak Tiga Kali, Daus Mini Tak Kapok dan Ingin Menikah Lagi
-
Makin Cantik Setelah Tersakiti, Penampilan Dhena Devanka usai Oplas di Korea Bikin Ririn Dwi Ariyanti Kebanting
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya