Matamata.com - Jameela Jamil mendadak populer usai menyebut Karl Lagerfeld kejam. Bukan tanpa alasan, pasalnya kini Langerfeld sudah tiada namun kontoversinya masih tetap dibicarakan.
Selama hidup, Karl Lagerfeld memang dikenal sebagai sosok yang kontroversial. Di samping prestasinya yang segudang di bidang fesyen, rupanya pria nyentrik ini dikenal sebagai sosok yang kejam.
Salah satu model cantik yang berani speak up tentang hal ini adalah Jameela Jamil. Artis asal Pakistan ini pernah secara terbuka mengatakan jika Lagerfeld tidak manusiawi.
Baca Juga:
Takut Dosa, 5 Anak Artis Ini Pakai Hijab di Usia Muda
Dikatakan Jameela, Lagerfeld tidak menyukai dengan wanita yang gemuk alias fatphobic.
Pernyataan Jameela ini menjadi kontroversi karena diiyakan oleh banyak orang, sekaligus disangkal oleh beberapa yang lain. Selain kejam karena fatphobic, Karl Lagerfeld juga dikenal rasis karena membuat pernyataan yang dianggap Islamfobia.
Sebenarnya siapa Jameela Jamil? Mengapa dia begitu berani menyuarakan tentang hal ini?
Baca Juga:
Kim Kardashian Meradang Putri Kecilnya Digosipkan Pacaran
Dilansir dari berbagai sumber, Jameela Jamil adalah artis berdarah Pakistan di mana ayah dan ibunya memiliki ras murni dari suku bangsa tersebut.
Masa remaja Jameela dilalui dengan penuh tekanan. Dia dituntut memiliki tubuh ideal hingga mengalami anoreksia. Masalah psikologis ini timbul karena beratnya tekanan sosial yang dia alami.
Seiring perkembangan waktu, Jameela Jamil mampu menghadapi masa sulitnya dan bangkit. Model 32 tahun ini sekarang bersuara lantang untuk kampanye mencintai diri sendiri.
Dia juga pernah menjadi sensasi karena melakukan pemotretan yang memamerkan bulu ketiak. Aksinya ini dilakukan sebagai bagian dari bentuk kampanye mencintai diri sendiri.
Jameela bahkan kini getol melarang selebriti berjualan atau promosi obat diet, baik itu media massa atau media sosial. Aksinya ini juga dibarengi dengan petisi yang sama.
Jameela Jamil merasa peran artis di kehidupan masyarakat cukup krusial, sehingga nggak seharusnya role model menerima endorse pil diet yang dianggap menyesatkan.
DewiKu.com/Rima Suliastini
Berita Terkait
-
Profil Karl Lagerfeld, Tokoh Fashion Legendaris yang Dijadikan Tema Met Gala 2023
-
5 Fakta Unik Met Gala 2023, Jadi Penghormatan Untuk Karl Lagerfeld
-
5 Seleb Hollywood Ini Unggah Kenangan Bareng Karl Lagerfeld
-
Dunia Fesyen Berduka, Karl Lagerfeld Meninggal Dunia
-
Ampun, 7 Artis Indonesia Berdarah Pakistan Ini Cantiknya Keterlaluan
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar